Matamata.com - Demi hasil foto terbaik, nggak jarang dibutuhkan usaha maksimal dari model dan fotografer. Termasuk model sekaligus artis cantik Indonesia, Enzy Storia.
Dalam foto dan video yang diunggah Enzy Storia di Instagram pribadinya, tampak ia tengah menjalani sesi pemotretan bersama Jessica Mila.
Pemotretan tersebut dilakukan di kolam renang sebuah villa di Bali, Villa Air Bali.
Baca Juga:
4 Tahun Pacaran, Enzy Storia dan Kekasih Nikah Bulan Depan?
Sepertinya Enzy Storia dan Jessica Mila terlibat dalam pemotretan bertema pool breakfast.
Enzy Storia memakai bikini dan berpose dengan duduk di floaty flamingo.
Dalam beberapa foto awal, Enzy Storia tampak seksi dan menunjukkan keseruan pool breakfast di villa.
Baca Juga:
5 Keseruan Liburan Enzy Storia and The Genk di Jepang, Kompak Abis
Namun di slide terakhir terbongkarlah video di balik layar saat Enzy Storia mengalami tragedi.
Enzy Storia terjatuh ke kolam renang saat berusaha menyeimbangkan diri di atas floaty.
"We really had a great time here @villaairbali," tulis Enzy Storia.
"Di balik foto yang niat ada sebuah tragedi @dhikaananta_ @stefanylayata," lanjutnya lengkap dengan emoticon tertawa.
Unggahan foto dan video Enzy Storia ini pun mendapat banyak respons dan rekan selebritis yang lain.
@ninnaristya: Nzy, ku kesel. Kamu tetep oneng yah.
@achasinaga: ngakakk jujur.
@pristyani_: Nyemplung Maniaaaa. Mantaaaap.
@wilonaarieta: Sampe gue ulang-ulang OMG.
Suara.com/Dany Garjito
Berita Terkait
-
Viral! Begini Nasib Tas Milik Enzy Storia yang Ditahan Bea Cukai dan Dikomentari Stafsus Menteri Keuangan
-
Jessica Mila Unggah Pemotretan Newborn Putrinya: Plek Ketiplek Bapaknya Banget!
-
Imutnya, Otto Hasibuan Kepergok Gemas Pada Baby Kyarra
-
Baru Lahir, Anak Jessica Mila Pulang Ke Rumah Disambut Keluarga Pakai Adat Batak
-
Posting Ulang Video Jessica Mila Lahiran, Ria Ricis Diduga Sindir Keluarga Teuku Ryan?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya