Nova Eliza. (Instagram/@novaelizastory)

Matamata.com - Nova Eliza merupakan salah satu artis Indonesia yang kerap membagikan pengalaman di akun Instagram miliknya. Salah satunya saat ia sedang berbadan dua nih.

Kali ini ia berbagi pengalaman saat hamil putri pertamanya, Naima Malinka dan naik berat badan hingga 20 kilogram.

Nova Eliza mengunggah potretnya dengan perutnya yang membesar pada hari Senin (18/6). Ia mengaku senang walau harus merasakan naik berat badan saat itu.

Baca Juga:
Nggak Lagi Diet Karbo Karena Hamil, Shandy Aulia: Seneng Boleh Makan Lagi!

Ia menuliskannya dalam sebuah caption @novaelizastory : "Seberapa besar kamu waktu hamil? Engga mungkin lebih besar dari aku. Naik 20KG !! Holyy mollyyy look at that belly."

Nova Eliza pun mengakui jika ia ingin merasakan hamil lagi, walau pada beberapa bagian tubuhnya ikut membesar.

"...Dada bengkak ( i love it!!) belakang apalagiii..but i must say..kangen pengen dihamili lagiii. Photo ini diabadikan oleh @jerryaurum detik detik @naimamalikastory mau pop out about 9 years ago. Thanks Jer punya foto2 waktu hamil itu wajib hukumnya untuk mengenang masa indah itu. Ayo bumil banyakin foto dari sekarang ya. Tunjuk tangan siapa yang mau punya anak lagi?#2020gantisuami"

Baca Juga:
Sempat Ragu, Shandy Aulia Borong 10 Testpack Guna Pastikan Kehamilannya

Nova Eliza. (Instagram/@novaelizastory)

Dalam foto tersebut, perut Nova Eliza saat hamil memang terlihat sangat membesar nih.

@micasuci2411 : "Masyaallah besar nya ...tpi bdn kakak gag melar yak waktu itu"

@vangordonray : "gedeee amattt"

Baca Juga:
Shandy Aulia Hamil, Suami Sempat Kaget Tak Percaya

@jojoreplace : "wuah dulu ampe ngilu liatnya saking gedenya takut meledak bu"

@sazarita : "So big"

@cleosa_fashion : "Wow..Gedong syekali mommy, kembar ya?"

Wah perjuangan ibu hamil luar biasa, termasuk Nova Eliza nih yang naik sampai 20 kilogram!

Load More