Matamata.com - Kabar bahagia tengah menyelimuti penyanyi dangdut Ayu Ting Ting. Ia diketahui baru saja merayakan pesta ulang tahunnya yang ke-27 pada (20/6).
Berbeda dari artis lain yang biasa digelar mewah, Ayu Ting Ting justru menggelar peringatan hari lahirnya sangat sederhana bersama keluarga dan teman-temannya.
"Bersyukur ya Allah alhamdulilah masih banyak teman, sahabat, keluarga yang selalu sayang makasih semua yang udah datang kasih surprise, ucapan doa birthday hari ini. I love you guys," kata Ayu Ting Ting pada Kamis (19/6).
"Enggak bisa berkata-kata. The best pokoknya semuanya. Semoga kalian semua selalu dikasih kebahagiaan juga Amin ya Allah. Cinta kalian guys," imbuh Ayu Ting Ting.
Bukan hanya itu, penampilan Ayu Ting Ting dan keluarga pun langsung menjadi sorotan netizen. Pasalnya, Ayu sendiri hanya mengenakan pakaian rumahan biasa. Begitupun dengan keluarga Ayu Ting Ting lainnya.
Mengetahui hal itu, banyak orang mengaku kagum dengan pribadi Ayu yang apa adanya. Tak berselang lama, unggahan Ayu Ting Ting banjir ucapan selamat dari netizen.
"Barakallah fii umrik Ayu," komentar netizen @yasminirawan.
"HBD my queen kami semua cinta and sayang love you my princess and idola kami, sehat selalu kak," imbuh akun @devimanikdevi.
"Selamat ulang tahun Ayu, moga panjang umur sehat selalu," tambah netizen @wandy5767.
"Sehat selalu dan dilancarkan segala aktifitasnya," terang akun @rhaa_1411.
Berita Terkait
-
Tiket Konser Ayu Ting Ting di Depok Kembali Dibuka, Air Yasin Jadi Permintaan Utama Sang Penyanyi
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Bukan dari Selebritis, Hard Gumay Bongkar Sosok Jodoh Ayu Ting Ting Ternyata...
-
Ungkit Nafkah usai Keponakan Lahir, Wendy Cagur Sindir Telak Ayu Ting Ting: Sama Keluarga Perhitungan!
-
2 Kali Gagal Nikah, Hard Gumay Minta Ayu Ting Ting Tidak Matre: Susah Cari Kaya Raffi
Terpopuler
-
Adly Fairuz Dilaporkan Pidana ke Polres Jaktim dan Besok Hadapi Sidang Perdata di PN Jaksel
-
Menlu RI: Evakuasi WNI di Iran Belum Diputuskan, Situasi Terus Dipantau
-
Sebut Pilkada Langsung Berbiaya Mahal, Yusril Usul Kepala Daerah Dipilih DPRD?
-
John Herdman Dorong Rizky Ridho Segera 'Naik Level' ke Luar Negeri
-
Menhaj Tegaskan Petugas Haji Dilarang 'Layani Atasan', Fokus Mutlak pada Jemaah
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season