Matamata.com - Kasus hukum yang melilit Vanessa Angel, dari diduga terlibat kasus prostitusi online hingga terbukti melanggar UU ITE, mendapat perhatian dari masyarakat luas.
Bahkan kabarnya, kisah tersebut akan dijadikan film layar lebar yang dibintangi oleh Vanessa Angel sendiri. Ditanya soal hal tersebut, mantan kekasih Didi Mahardika itu enggan menjawab.
Baca Juga:
Ditanya Kelanjutan Karirnya di Dunia Hiburan, Begini Respon Vanessa Angel
"Doain saja ya," kata Vanessa Angel setibanya di Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, Tangerang, Senin (1/7/2019).
Usai bebas penjara, perempuan 27 tahun itu belum tahu persis apa rencana yang akan dilakukan selanjutnya. Namun, dapat dipastikan Vanessa Angel akan tetap eksis di dunia hiburan dan kuliah jurusan Ilmu Hukum.
"Doain saja," ujarnya singkat.
Baca Juga:
Tiba di Jakarta, Vanessa Angel Masih Irit Bicara saat Ditemui Awak Media
Seperti diketahui, Vanessa Angel keluar dari Rutan Medaeng, Surabaya, Minggu (30/6/2019). Mantan kekasih Dwi Andhika itu menghirup udara bebas setelah menjalani masa hukuman selama lima bulan penjara.
Sebelumnya, hakim Pengadilan Negeri Surabaya, Dwi Purwadi memvonis Vanessa Angel lima bulan penjara. Ia dinyatakan terbukti melanggar pasal 45 ayat (1) Jo Pasal 27 ayat (1) UU ITE lantaran telah mendistribusikan dokumen elektronik yang bernuansa konten asusila.
Suara.com/Ismail
Baca Juga:
Tak Jemput Putrinya saat Bebas, Ayah Vanessa Angel: Permintaan Echa!
Berita Terkait
-
Valerie Thomas dan Yatti Surachman Bintangi Film 'Rahasia Rasa', Begini Kisahnya
-
Film 'Made in Bali' Bakal Menjadi Tontonan Paling Romantis di Bulan Februari 2025
-
Fakta Terkuak! Ternyata Gilga Sahid Sempat Tidak Direstui Keluarga Happy Asmara!
-
Lawan Stunting, Tiga Kelompok Mahasiswa Bikin Film
-
Horor! Film 'EVA: Pendakian Terakhir' Angkat Kisah Nyata, Sutradara: Cerita dari Makassar
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya