Matamata.com - Buat kamu anak muda milenial? Pasti tahu dong Ardhito Pramono. Ya, ia diketahui penyanyi pendatang baru tanah air yang masih sangat belia yakni 24 tahun.
Nama Ardhito Pramono mulai melejit dari video-video menyanyi di chanel YouTube pribadinya.
Bahkan, baru-baru ini penampilannya di Prambanan Jazz 2019 sukses mencuri perhatian. Ditemui MataMata.com setelah konser, Ardhito juga mengaku senang gaya bermusiknya dapat diterima anak muda masa kini.
Baca Juga:
Selesai Manggung Prambanan Jazz, Alex Mercado Ingin Keliling Asia dan Eropa
"Kesannya seru banget. Sampai mimpi-mimpi sih di Prambanan Jazz. Akhirnya, mimpinya jadi kenyataan dengan dilihat orang-orang di Prambanan Jazz 2019," ungkap Ardhito.
Ardhito Pramono sendiri diketahui membawakan sepuluh lagu saat manggung di Prambanan Jazz 2019. Bahkan, Ardhito Pramono juga ada persiapan khusus sebelum konser.
"Olahraga dan mulai untuk latihan vokal lagi. Gue sebelum tidur biasanya push up sih," jelas Ardhito.
Baca Juga:
Selesai Prambanan Jazz 2019, Galabby Melenggang ke Broadway New York
Sebagai penyanyi muda representative milenial, Ardhito Pramono juga mengaku senang melihat perilaku anak-anak muda zaman sekarang.
"Apresiatif banget sih sama culture yang udah dibangun lama," pungkas Ardhito Pramono.
Baca Juga:
Tampil di Prambanan Jazz, Galabby Tak Ditemani Dimas Danang
Berita Terkait
-
Mantan OB Inul Daratista Didakwa Melakukan Pencurian di Pengadilan Negeri Jakarta Utara
-
Aden Wong dan Amy Bae Min Ju Resmi Bercerai di Singapura, Tutup Kasus Dugaan Perselingkuhan di Jakarta
-
Banting Setir! Erlyn Suzan Ubah Genre Musik dari Dangdut ke Pop dengan Merilis Album 'Kepastian'
-
Wow! Dapat Gaun Seksi Seharga Rp100 Juta dan Lipstik Merah Maroon, Dewi Perssik Sumringah
-
Penyanyi Gusti Rosaline Oca Gandeng Olla Ramlan Atasi Pengangguran
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar