Matamata.com - Beberapa orang masih mengira kalau pamitnya Merry jadi asisten Raffi Ahmad hanya prank semata. Namun hal itu dibantah langsung Raffi Ahmad.
"Nggak nge-prank, emang beneran," jawab Raffi Ahmad saat ditemui wartawan di rumahnya, Minggu (11/8/2019).
Lebih lanjut ditanya soal Merry ikut-ikutan nge-prank Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, ayah Rafathar ini menegaskan lagi kalau Merry benar pamit.
Apalagi momen yang ada di vlog Rans Entertainment itu juga diambil secara spontan.
Menurut Raffi Ahmad memang belum ada omongan sebelumnya kalau Merry bakal pamit selamanya.
"Kayaknya dadakan deh itu si Merry (ambil keputusan berhenti kerja dari Raffi Ahmad)," ungkap Raffi Ahmad.
Hanya saja Merry memang sudah memberikan kode-kode kalau akan berhenti kerja.
"Dia udah ngasih kode, kalau nikah nanti mau udahan," lanjut Raffi Ahmad.
Berita Terkait
-
Gibran Rakabuming Apresiasi Konser Amal dan Film Timur untuk Korban Bencana Sumatera
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Raffi Ahmad Tegaskan Storytelling Jadi Kunci Eratkan Hubungan Orang Tua dan Anak
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
-
Raffi Ahmad dan Thariq Halilintar Juara Umum Padel 'TOSI 2025': Berkat Doa Istri
Terpopuler
-
Wow! Diva Ramaniya Hadirkan Lagu 'Tempat Berlabuh', Suaranya Mirip Raisa
-
Film 'Papa Zola The Movie', Kisahkan Pejuang Keluarga
-
Syarief Khan, Judika dan Daus Separo Ucapkan Selamat Atas Jabatan Baru, Kombes Pol Budi Prasetya
-
Momen Dasco Telepon Presiden Prabowo di Tengah Rapat Bencana Aceh, Pastikan Anggaran Tak Dipotong
-
OTT Perdana 2026: KPK Tetapkan Kepala KPP Madya Jakut dan 4 Orang Tersangka Suap
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season