
Matamata.com - Kabar duka datang dari dunia hiburan tanah air. Pada hari Rabu (13/11), seniman Djaduk Ferianto dinyatakan telah meninggal dunia.
Hal ini pertama kali disampaikan oleh kakaknya, Butet Kertaradjasa lewat Instagram pribadinya.
Djaduk sendiri meninggal pada usia 55 tahun dan meninggalkan seorang istri serta lima anak. Dulu, ia dan kakaknya Butet pernah mencuri perhatian publik saat membintangi film Petualangan Sherina.
Baca Juga:
Tutup Usia, Kenang Akting Djaduk Ferianto Dalam 4 Film Ini
Mengetahui kabar duka tersebut, Mantan Menteri Agama, Lukman Hakim datang berbelasungkawa di kediaman mendiang Djaduk yakni di Padepokan Seni Bagong, Kasihan, Bantul, Yogyakarta.
Mantan menteri agama tersebut datang ke rumah duka sekitar pukul 14.37 WIB. Ia hanya menggunakan kemeja gelap dipadukan celana cokelat dan sepatu pantofel. Kedatangannya sendiri langsung disambut Butet Kertaradjasa.
Baca Juga:
Tak Terdengar Sakit, Wafatnya Djaduk Ferianto Bikin Kaget Kerabat
Bukan hanya itu, Lukman Hakim juga memberikan pidato singkat tentang kenangan beliau dengan sosok Djaduk Ferianto dan juga dukungan moril untuk keluarga yang ditinggalkan.
Berita Terkait
-
Setahun Disembunyikan, Butet Ungkap Rekaman 5 Menit Usai Djaduk Meninggal
-
Wajib Hadir! Peninggalan Djaduk Ferianto Akan Dipamerkan di Ngayogjazz 2019
-
Unggah Kenangan dengan Djaduk Ferianto, Soimah Banjir Ungkapan Belasungkawa
-
Seniman Meninggal Dunia, Penampilan Artis saat Kondangan Bikin Tercengang
-
Djaduk Ferianto Tutup Usia, Nikita Mirzani Putus dengan Pacar Bule
Terkini
-
Ariel Tatum dan Chicco Jerikho Jalani Proses Pacaran Demi Akting Total di Film Perang Kota
-
Setelah 10 Tahun Menjadi Ibu Tunggal, Denada Siap Bukakan Hati untuk Pernikahan Lagi
-
Tetap Bersinar di Balik Jeruji, Dinar Candy Ungkap Nikita Mirzani Ceria dan Glowing di Penjara
-
Ahmad Dhani dan Maia Estianty Siap Berdampingan Dampingi Al Ghazali di Hari Bahagia
-
Yama Carlos Sambut Anak Perempuan dengan Rasa Syukur, Ungkap Makna Nama Buah Hati dan Kisah Haru Persalinan