Matamata.com - Catherine Wilson menyayangkan pernyataan Agnez Mo yang ramai di media sosial mengenai dirinya yang tidak memiliki keturunan darah Indonesia. Menurut Keket - sapaan akrab Catherine Wilson - bagaimana pun Agnez mo merintis karier di Indonesia awalnya.
"Sangat disayangkan banget sih, yang Catherine tau dia artis cilik dari Indonesia. Mungkin bukan orang Indonesia tapi tinggal dan berkarir di Indonesia," ujar Catherine Wilson saat ditemui di Kemang, Jakarta Selatan, Selasa (26/11/2019).
Pernyataan Agnez pun cukup mengejutkan baginya. Sebab, Catherine yang berkarir di dunia modelling sejak kecil mengenal Agnez Mo di dunia hiburan Tanah Air sebagai penyanyi sekaligus pesinetron.
Baca Juga:
Marah ke Agnez Mo, Hotman Paris: Batak Asli, Lebih Kaya Dari Kamu!
"Ya lumayan kaget juga sih, oh ternyata bukan orang Indonesia, dari kecil aku mulai modeling dia (Agnez) udah mulai terkenal, dari penyanyi sampai main sinetron yang aku tahu sih orang Indonesia," jelasnya.
Catherine sendiri yang keturunan blasteran tetap bangga dengan Indonesia. Meski bisa memilih kewarganegaraan, ia tetap memilih Indonesia.
"Aku sendiri sih sangat bangga jadi orang Indonesia. Dulu waktu umur 17-18 disuruh memilih kan papaku warga negara inggris mamaku Indo. aku lebih nyaman di Indonesia," jelasnya.
Baca Juga:
Lagi Ramai Agnez Mo, Dian Sastro Bikin Teori Identitas Bangsa Indonesia
Meski demikian, ia yakin pelantun Coke Bottle itu punya alasan sendiri dengan pernyataan kewarganegaraannya.
"Yang pasti Agnez ngomong gitu karena alasan tersendirilah ya kenapa dia bisa berkata seperti itu," pungkasnya.
Baca Juga:
Beda dengan Agnez Mo, Maria Ozawa Malah Pamer Cium Merah Putih
Berita Terkait
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Digelar Dua Hari, SOORA Music FESTIVAL 2024 Sukses Hibur 26 Ribu Penonton
-
Kemeriahan Hari Pertama SOORA Music Festival 2024, Dimeriahkan Juicy Luicy, Mahalini, hingga Agnez Mo
-
Resmi Cerai! Catherine Wilson Tak Dapat Nafkah Masa Lalu, Sebesar Rp800 Juta
-
Agnez Mo Lantang Dukung Palestina usai Dihujat, Netizen Kasih Respect: Nah Gitu Dong!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar