
Matamata.com - Maia Estianty kembali tampil jadi juri di kontes Indonesian Idol. Ia pun tampil totalitas dengan gaya yang ia tiru dari sang anak, Dul Jaelani.
Bukan gaya busana, namun kali ini Maia Estianty tiru gaya rambut sang anak yang curly.
Hal ini diunggah dalam keterangan foto Maia Estianty pada hari Selasa (10/12) lalu.
Baca Juga:
Jadi Dosen Tamu UI, 5 Gaya Kekinian Maia Estianty saat Mengajar
@maiaestiantyreal : "Aku dan diriku. Kadang lembut, kadang lemah, kadang keras, kadang santai, tapi yang penting happy. Style rambut, mau nyamain @duljaelani (kriwil kriwul gimana gituh)." tulisnya.
Penampilan Maia Estianty yang satu ini pun langsung menuai perhatian dari netizen.
@aidan_zahraan_argata : "Fresh bun dengan rambutnya,"
Baca Juga:
Dipuji Juri, Suara Mirabeth Sonia Sampai Bikin Maia Estianty Tepar di Meja
@sisyandriya : "Kereeen kok ndaa kriwil2 siapa bilang kasaarr, tetaap cetaarrr,"
@cikz_amirah_anuar : "Bun rambut kayak nampak bagus dan muda bun,"
@prettymelly78 : "Cantik bunda, pangling rambutnya..."
Baca Juga:
Bak ABG Pacaran! Irwan Mussry Sosor Maia Estianty di Atas Kapal Azimut
Wah, lebih segar nggak nih penampilan Maia Estianty dengan gaya rambut ala Dul Jaelani?
Berita Terkait
-
Ahmad Dhani dan Maia Estianty Siap Berdampingan Dampingi Al Ghazali di Hari Bahagia
-
Maia Estianty Ditekan Isu Negatif soal Perceraian: Saya Yakin Anak Saya Tahu yang Terbaik untuk Ibunya
-
Maia Estianty Tunjukkan Kemesraan dengan Irwan Mussry, Publik Soroti Aroma Dolar
-
Audisi Indonesian Idol Season XIII Peserta Membludak, Maia Estianty: Di Musim Ini Banyak Cowok yang Bagus
-
El Rumi Nyoblos di TPS 025 Pondok Indah, Ini Harapannya untuk Gubenur Jakarta
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ariel Tatum dan Chicco Jerikho Jalani Proses Pacaran Demi Akting Total di Film Perang Kota
-
Setelah 10 Tahun Menjadi Ibu Tunggal, Denada Siap Bukakan Hati untuk Pernikahan Lagi
-
Tetap Bersinar di Balik Jeruji, Dinar Candy Ungkap Nikita Mirzani Ceria dan Glowing di Penjara
-
Ahmad Dhani dan Maia Estianty Siap Berdampingan Dampingi Al Ghazali di Hari Bahagia
-
Yama Carlos Sambut Anak Perempuan dengan Rasa Syukur, Ungkap Makna Nama Buah Hati dan Kisah Haru Persalinan