Matamata.com - Penyebaran virus corona memang membuat banyak orang merasa khawatir. Hal tersebut juga dirasakan oleh Donita.
Ia menghimbau kepada semua orang untuk tetap berada di dalam rumah saat ini.
Baca Juga:
Kalahkan Raffi Ahmad, Dwi Andhika Berhasil Pacari Donita saat SD
Kemudian karena urusan mendadak, Donita mengaku terpaksa harus meninggalkan rumah.
Namun, ia melindungi dirinya dengan masker dan sarung tangan saat berada di luar rumah.
Bahkan ia juga mengaku bahwa dirinya membawa perlengkapan lain seperti hand sanitizer, sabun antiseptik, dan disinfektan.
Baca Juga:
Setelah Dibilang Mirip Gorden, Donita Pakai Baju Bahan Jok Kursi
''Mau nya sih #diRumahAja tapi kalau harus terpaksa keluar sebisa mungkin seaman mungkin.. menjaga itu bagian dari ikhtiar,, bukan berarti panik loh.. aku mencoba buat menjaga supaya tidak merugikan diri sendiri, keluarga, dan juga orang lain untuk tetap dirumah jika memang tidak diperlukan untuk pergi.. tp kl memang terpaksa, aku pergi dengan perlengkapan perang seperti bawa sabun antiseptic, bawa hand sanitizer, bawa disinfectant, pake sarung tangan, dan pake masker kl sakit.. ini aku pake masker soalnya mendadak bersin2.. dan aku usahakan baju stelah pergi langsung masuk tempat cucian,, jd begitu sampe rumah aku langsung masuk kamar mandi.. mandi dengan sabun antiseptic, baju aku lepas di tempat terpisah.. .
.
Bismillah semoga kita semua di sehatkan dan di jauhkan dari segala macam penyakit.. aamiin,'' tulis Donita dalam unggahannya.
Rupanya, tak hanya tubuhnya saja yang dilengkapi dengan alat pelindung.
Donita bahkan sampai membungkus jok mobilnya dengan plastik.
Baca Juga:
Jalani 5 Tahun Berumah Tangga, 5 Potret Mesra Donita dan Adi Nugroho
''Itu kursi mobilnya sengaja di plastikin juga..masyaallah,'' tanya @yennita7911.
Donita kemudian membenarkan bahwa kursi mobilnya memang dibungkus dengan plastik. Hal ini dilakukan Donita sebagai langkah untuk mengurangi penyebaran virus corona.
''@yennita7911 hehehe iyah,'' jawab Donita.
Berita Terkait
-
Risna Ories dan Donita Rilis Lagu 'Maha Cinta' yang Liriknya Ditulis oleh Ustadzah Ayu Naylul Muna Almunawwar
-
Gak Bisa Ngomong Jilbab, Donita Hampir Nangis Ulang Adegan 13 Kali: Gue Gak Bisa Ngomong Jiblab!
-
6 Artis Ulang Tahun di Hari Valentine, Ada yang Sedang Menanti Kelahiran Anak Pertama
-
Donita Kesulitan Ucap Kata Jilbab, Ayu Ting Ting Syok: Sampai Nangis Loh Dia
-
10 Artis Jarang Mandi, Kulit Donita Bisa Lebam Kebiruan Kalau Kena Air Dingin
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas