Matamata.com - Elly Sugigi belum lama ini mengunggah foto kolase bersama ketiga anak-anaknya.
Kalau biasanya hanya Ulfi Damayanti yang terekspose sebagai anaknya, kini Elly juga memperkenalkan dua anaknya. Yakni Yoga dan Fitri.
Yoga beberapa waktu lalu sudah diposting Elly Sugigi. Namun sosok putri pertama Elly Sugigi, Fitri ini yang baru pertama kali.
Beberapa netizen juga mengaku baru tahu kalau Elly Sugigi ternyata punya tiga anak yang sudah dewasa semua.
Terlebih wajah cantik Fitri yang kemudian mencuri perhatian netizen.
"Mpok Elly anaknya 3 ya kirain cuma 2," komentar netizen.
"Mpok itu yang fitri penasaran jadinya. Ada IGnya nggak baru tau soalnya kalau mpok punya anak 3 tau nya ulfi doang," timpal netizen.
"Itu anaknya mpok ely kah yang pakai baju putih cantik na mpok anak na," sanjung netizen lain.
"Cakep yang namanya Fitri," puji netizen lainnya.
Sebelumnya, di captionnya Elly Sugigi menuliskan harapan besar untuk ketiga anaknya tersebut.
"Mungkin masa remaja anak-anakku tidak lah sesulit aku waktu akan remaja, dari umur 15 tahun sampe saat ini saya blm istrahat cari rejeki, karna waktu umur aku seperti kalian mama uda cari uang sendiri. Semoga anak2 ku juga bisa mandiri seperti aku dulu. Doa mama selalu buat kalian FITRI.YOGA.ULFI," tulis Elly Sugigi di postingannya pada Senin (29/6/2020).
Berita Terkait
-
Pasang Susuk Penglaris dan Tetap Salat, Elly Sugigi Akui Kesalahannya: Nggak Ada Pantangan Apa-apa
-
Artis Inisal P Disebut Terlibat Korupsi Rp4,4 T, Komen Elly Sugigi Disorot: KPK Segera OTW
-
Diungkap Elly Sugigi, Ternyata Ini Sebab Perseteruan Stevie Agnecya dan Icha Annisa Faradila
-
Elly Sugigi Bongkar Perseteruan Stevie Agnecya dan Icha Annisa Faradilla Sudah Terjadi Setahun Lalu karena Hal Ini, Sosok Diduga Jadi Pengirim Santet
-
Elly Sugigi Dituduh Santet Stevi Angnecya, Singgung Icha Annisa Faradila Sumpah Al-Quran
Terpopuler
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season