Matamata.com - Kedekatan Lesti Kejora dengan Rizky Billar semakin santer dibicarakan dan disambut positif warganet. Bahkan, kedekatan keduanya ikut didukung Ivan Gunawan.
"Nggak apa-apa kalau mereka berdua cocok kan bagus. Yang jelas kalau Lesti married, baju siap dipakai kapanpun," ujar Ivan Gunawan di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Senin (10/8/2020).
Desainer kondang tersebut menyebut memiliki banyak stok persediaan gaun. Sebab, banyak kliennya yang batal menikah.
Baca Juga:
Selain El Rumi, 4 Seleb Cowok Ini Pernah Dekati Marsha Aruan
"Udah..udah siap (untuk Lesti) banyak baju mah kan banyak yang nggak jadi married," bebernya.
Kendati demikian, Lesti belum bicara soal pernikahan dengan Rizky Billar. Namun, Igun memastikan akan mensponsori gaun pernikahan gratis untuk Lesti.
"Belum..belum..cuma daripada Lesti buang-buang uang kan mending dari saya gratis," pungkasnya.
Baca Juga:
Ririn Dwi Ariyanti Bingung Pernikahannya dengan Aldi Bragi Digosipin
Berita Terkait
-
Maia Estianty Jadi Juri Amazing Dance Indonesia: Saya Menilai Mereka dari Kelincahan dan Kreativitasnya
-
Ruben Onsu Asik di Korea bareng Inara Rusli, Plan Cerai Kian Mangkir: Kasian Sarwendah-Onyo jadi Kambing Hitam
-
Ungkit Nafkah usai Keponakan Lahir, Wendy Cagur Sindir Telak Ayu Ting Ting: Sama Keluarga Perhitungan!
-
Ayu Ting Ting Sindir Adiknya usai Lahiran Anak Kedua, Ivan Gunawan: Ya Allah!
-
Pamer Kemesraan Pangku Lesti Kejora sambil Main Keyboard, Rizky Billar Sindir Peramal Ini
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya