Matamata.com - Diketahui DJ Katty Butterfly belum lama ini memutuskan untuk memeluk Agama Islam. Keputusan DJ Katty Butterfly mualaf ini mendapatkan dukungan dari para sahabat dan netizen.
Doa dari publik mengiringi langkah awal dari wanita asal Thailand ini untuk memulai kehidupannya yang baru. Pasalnya DJ Katty Butterfly diketahui memang sudah sejak lama ingin menjadi seorang Muslim.
Kekinian beredar di akun gosip @lambeh_turrah, DJ Katty Butterfly yang memakai mukena hitam tengah membaca doa niat Solat Subuh. Meski terbata-bata, DJ Katty tampak serius menghafal dan mengucap niat berbahasa Arab itu dengan lantang.
Baca Juga:
Ungkap Agamanya Dulu, DJ Katty Butterfly Bantah Mualaf karena Aiman Ricky
Keseriusan DJ Katty Butterfly ini membuat netizen luluh. Meski baru menjadi seorang Muslim, DJ Katty serius mendalami ajaran agama Islam dengan melakukan salat Subuh dan bertekad menghafal niatnya.
@mridwan1983: "Semoga bisa Istiqomah, aamiin."
@anamek14: "Pertama dari hati."
Baca Juga:
DJ Katty Butterfly Pamer Foto Berhijab, Dinasihati untuk Hapus Foto Seksi
@irwanzibriell888: "Masyaallah Alhamdulillah."
@khumairah.khansa: "Semoga di mudahkan."
@glamshine.sukabumi: "Aku suka bangt sama Katty .. Bener-bener baik nggak suka neko neko."
Seperti diberitakan sebelumnya, DJ Katty Butterfly resmi mengumumkan dirinya menjadi mualaf tepat di hari ulang tahun ke-32. Namun sebenarnya, proses itu telah dilakukan beberapa hari sebelum kekasih Aiman Ricky ini menandai pertambahan usia.
"Ya kita rencanakan waktunya. Pas sama-sama ada waktu hari Selasa(27 Oktober). Kalau kemudian dia posting hari ini, itu mungkin sebagai kado ulang tahunnya," kata Gus Miftah, guru pembimbing DJ Katty.
Proses DJ Katty Butterfly mualaf dilakukan di yayasan yatim piatu kawasan Bintaro, Tangerang Selatan. Dia dibimbing Gus Miftah yang sebelumnya membimbing Deddy Corbuzier.
Berita Terkait
-
Beda Banget! Greivance Lumoindong, Anak Pendeta Gilbert Lumoindong Dekat dengan Gus Miftah
-
Ivan Gunawan Akrab Nempel dan Rangkul Gus Miftah: Nggak Bahaya Ta?
-
Janda Semakin Terdepan! Beri Lampu Hijau Buat Celine Evangelista dan Mayor Teddy, Gus Miftah: Tunggu Tanggal Mainnya!
-
Alhamdulillah! Celine Evangelista Mualaf 24 Februari Besok di Ponpes Gus Miftah
-
Perkara Duduk Lesehan, Adab Gus Miftah Disebut Kebanting dengan Gus Kautsar: yang Lebih Berilmu Sopan dan Merendah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar