
Matamata.com - Nora Alexandra mengunggah video permintaan maaf pelaku yang memberikan ancaman pembunuhan di Instagram pada Sabtu (21/11/2020).
Dalam keterangannya, istri Jerinx SID menyebut bahwa lelaki itu bukan orang biasa melainkan mahasiswa yang kuliah kedokteran atau calon dokter.
"Jadi nama asli akun @binsar_67 ini Bincar Robinson Hutasuhut dia sudah meminta maaf atas ancamannya membunuh saya dan dia kuliah semester 3 ( calon Dokter )," kata Nora Alexandra.
Baca Juga:
Bukan Settingan, Intip 5 Potret Kemesraan Jerinx SID dan Nora Alexandra
![Unggahan Nora Alexandra [Instagram/@ncdpapl]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/11/22/32529-unggahan-nora-alexandra-instagramatncdpapl.jpg)
Model cantik ini mengaku heran dengan aksi si pelaku sampai berani melemparkan kalimat ancaman. Padahal dia merasa tidak pernah punya salah ke lelaki tersebut.
"Jujur saya masih sangat penasaran kok bisa ya comment dan mengetik kata ancaman hmm, punya salah apa sama dia ini ya? Kenal juga tidak, kalaupun bercanda itu kan nggak lucu," terang Nora Alexandra.
Yang pasti, Nora Alexandra bilang sudah memaafkan pelaku. Tapi, dia akan tetap memproses kasus ini ke polisi.
Baca Juga:
5 Fakta Nora Alexandra Philip, Model yang Diisukan Dekat dengan Jerinx SID
"Sebagai sesama manusia, saya maafkan tapi proses hukum TETAP LANJUT Senin besok di @poldabali," beber Nora Alexandra.
Bisa ditebak, postingan Nora Alexandra ini segera mendapat banyak komentar dari para pengikutnya di Instagram.
"Mantappp, Maaf boleh tapi hukum harus ditegakkan," ujar @luthfiresaa.
Baca Juga:
5 Gaya Seksi Nora Alexandra, Wanita yang Dekat dengan Jerinx SID
"Belum jadi dokter sudah mau bunuh-bunuh saja, kalau jadi dokter gimana tu?" timpal @stellyrichard.
"OH CALON DOKTER MENTAL NYA KAYA GINI? KALO NANTI JADI DOKTER BISA BAHAYA," imbuh @bedul_rock.
"Agak aneh mahasiswa kedokteran semester 3 bisa mengeluarkan ancaman seperti itu. Dia tahu nggak ancaman itu sudah masuk ranah pidana, stay strong kaka you never walk alone. Semoga Allah SWT selalu melindungi kakak dan mas Jerinx amin," tambah @abywidjaya81.
Berita Terkait
-
Viral! Jerinx SID Ngamuk Gegara Nora Alexandra Kembali Dihujat Netizen
-
Ada yang Sudah Tak Nyoblos Sejak 2019, Ini 4 Artis Pilih Golput 2024
-
Nora Alexandra Ancam Polisikan Situs Judi Online Gacor: Tolong Malu
-
Video Bokong Nora Alexandra Dikeplak Jerinx SID Viral: Cuma 1 Drummer yang Bisa Seperti Ini
-
Nora Alexandra Disumpahi Mati usai Operasi, Reaksinya Makjleb: Semoga Malaikat Samperin Kamu Duluan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya