Matamata.com - Dikabarkan Ustaz Yusuf Mansur positif COVID-19. Lewat akun Instagram pribadinya, Yusuf Mansur mengumumkan kabar tersebut pada Kamis (10/12/20).
Ustaz sekaligus pebisnis itu memposting hasil tes COVID-19 yang menunjukkan dirinya positif. Alih-alih bersedih atau takut, Yusuf Mansur justru tetap bersyukur dengan mengucap Alhamdulillah.
"Alhamdulillaah. Segala puji bagi Allah, saya dan Fadhil sementara positif Covid-19," tulis Yusuf Mansur.
Baca Juga:
Vaksin COVID-19 Sudah Tiba, Usulan Ernest Prakasa ke Jokowi Bikin Gaduh
Ia berterima kasih atas dukungan publik untuknya. Ia juga meminta doa dari masyarakat agar segera dinyatakan negatif.
"Bismillaah. Minta didoakan ya juga buat yang lain, saya yg baris kedua bawah, makasih atas segala doanya. Insyaa Allah nanti Allah kembalikan lagi imun dan kesehatannya, dan kemudian swab lagi, negatif. Aaamiin," tulisnya.
Di bulan Oktober lalu, Yusuf Mansur sebagai pimpinan Pesantren Daarul Quran memberi arahan kepada para santri untuk terus menjaga jarak. Meski demikian ia ingin para santri tak menjadikan pandemi ini sebagai beban.
Baca Juga:
Parno COVID-19, Prilly Latuconsina Minta Orang yang ke Rumahnya Di-Swab
Berita Terkait
-
Wirda Mansur Berangkat Haji Sendirian Lewat Jalur Undangan Kerajaan Arab Saudi, Malah Dihujat: Bilang aja Haji Furoda
-
Ustaz Yusuf Mansur Minta Netizen Doakan Zara: Iman Bisa Pasang Surut, Ini Bagian dari Perjalanan Hidupnya
-
Ustaz Yusuf Mansur Nasehati Kemal Pahlevi yang Olok-olok Perceraian Ria Ricis: Nanti Berputar Balik Gimana?
-
Perceraian Ria Ricis Dibuat Candaan Kemal Palevi, Ustaz Yusuf Mansur Gerah: Mending Doakan Saja
-
Sentil Ustadz YM? Ustadz Solmed Jadi Miliarder Tak Embat Dana Umat, Bisnis Nyata: Kecuali Investasi Bodong
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya