Matamata.com - Stefan William dan Celine Evangelista dikaruniai dua orang putra setelah menikah tahun 2016 silam. Sebelum dinikahi Stefan, Celine memiliki dua orang putri.
Sebagai ayah sambung, Stefan memperlakukan kedua putri Celine dengan sangat baik. Ia bahkan menyayangi Jemima dan Eleeya seperti anak kandungnya sendiri.
Baik Celine dan Stefan, mereka kerap membagikan keharmonisan keluarganya. Seperti yang terlihat dalam foto yang diunggah oleh akun gosip @lambeh_turrah.
Terlihat Stefan dan Celine tengah menghabiskan waktu bersama anak-anak. Foto tersebut langsung banjir pujian netizen.
Potret Jemima, Eleeya, Lucio dan Koa menarik perhatian netizen. Mereka disebut sangat cantik dan tampan.
"Bibit ungggguuuul semua," tulis netizen. "Ganteng bngt sih si koa.emes pengen nyowel bapakya," timpal yang lain. "Cantik ganteng semuaaa..," puji netizen. Celine dan Stefan sama-sama blasteran bule. Tak heran putra-putri mereka ganteng dan cantik.
Lebih tua dari Stefan, wanita 28 tahun itu sempat dicibir saat menikah dengan mantan pacar Natasha Wilona itu. Ia dituduh merebut Stefan dari Natasha. Seiring berjalannya waktu, keluarga Stefan dan Celine sering dipuji karena begitu harmonis.
Berita Terkait
-
Celine Evangelista Merasa Dijebak di Film 'Penunggu Rumah Buto Ijo'
-
Pelajari Budaya Jawa, Celine Evangelista jadi Sinden di Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Sudah Berhijrah! Celine Evangelista Sempat Ragu Tayangkan Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Stefan Willliam Puji Akting Denira Wiraguna di Sinetron 'Bukan Karena Tak Cinta'
-
Perkuat Sinetron 'Cinta di Ujung Sajadah' Stefan William Bikin Menarik Alur Cerita
Terpopuler
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Agen Asuransi Teriak Pajak 'Kurang Bayar' Membengkak, PAAI Desak Kemenkeu Beri Keadilan
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season