Matamata.com - Denise Chariesta baru-baru ini mengungkapkan kondisi kesehatan sekaligus memperlihatkan wajah bengkaknya. Menurut Denise, hal itu disebabkan karena perempuan yang berbisnis bunga ini sakit gigi.
Lewat video yang diunggah di Instagram, sebagian wajah Denise Chariesta membesar. Mulai dari kelopak mata bawah hingga pipi.
"Amsyong, bonyok guys," tulis Denise Chariesta di Instagram, Sabtu (9/1/2021).
Baca Juga:
Akur Foto Bareng Lutfi Agizal, Denise Chariesta: Enek tapi Sayang!
Denise Chariesta mengatakan kondisnya yang alami sakit gigi di bagian atas. Namun berefek hingga ke sebagian wajah.
"Padahal yang matinya gigi yang ini. Ternyata ya orang kaya sakit gigi juga guys. Matanya sampai kedut-kedut saking sakitnya nggak berhenti. Gimana nih?" katanya.
Dalam kondisi itu, selebgram yang pernah menyindir Inul Daratista ini masih bisa berbangga hati. Sesumbarnya, ia bosan tampil cantik.
Baca Juga:
Denise Chariesta Buka Jasa Pacaran Settingan: Gue Buka Tarif Rp 700 Juta
"Gue bosen cantik melulu sekali-kali jelek deh ya," katanya.
Untungnya kata Denise Chariesta, ia hanya mengalami bengkak di sisi samping.
"Kalo ditutup dari kanan masih cakep juga. Jadi kalau pergi ditutupin mukanya pakai kertas. Errr, lemes guys," ucapnya.
Baca Juga:
3 Artis Ini Pernah Disemprot Denise Chariesta, Inul Sampai Diajak Ketemuan
Warganet yang melihat postingan Chariesta banyak yang tertawa. Termasuk selebriti Chika Jessica yang berusaha menahannya.
"Aku mau ketawa, dosa nggak ya?" tanya mantan pacar Dwi Andhika ini.
"Ketawain aja, abis itu aku tularin bengepnya ya," balasnya.
Baca Juga:
Diduga Semprot Inul Daratista, Denise Chariesta: Pensiun Aja Deh Bund
"Azab nih," sahut @muttiappps_.
"Habis digebukin warga ya? Ayo ngaku," celoteh yang lain.
Diantara lainnya, ada pula warganet yang salut terhadap keberanian Denise Chariesta yang berani tampil dengan wajah seperti itu.
"Cepat sembuh ya.. Jarang lho orang mau tunjukkin wajah ketika dalam keadaan tidak prima. Salut," tutur @soegimitro.
Berita Terkait
-
Dikira Kristen, Agama Denise Chariesta Terungkap di Surat Laporan Polisi
-
Denise Chariesta Diperiksa Penyidik Polda Sumut?
-
Ayu Dewi Digunjing, Denise Chariesta Justru Banjir Pujian saat Bagi-bagi THR: Hati Mulia
-
Denise Chariesta Mendadak Banjir Pujian gegara Aksinya Berburu Takjil: Kita Sikat Semua Sampai yang Lain Gak Kebagian
-
Marah-marah gegara Ketek Basah, Denise Chariesta Kasih Surat Terbuka ke Produsen Antiperspiran
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas