Matamata.com - Citra Monica dan Ifan Seventeen jadi salah satu pasangan yang mengaku memiliki banyak kesamaan. Nggak hanya soal kampung halaman aja, namun juga kisah cinta.
Seperti Ifan Seventeen yang ditinggal meninggal Dylan Sahara, rupanya Citra Monica juga pernah ditinggal meninggal suami pertamanya yang berprofesi jadi pembalap.
Hal ini ia ceritakan lewat unggahan Youtube Ussy Andhika Official pada hari Jumat (29/1) lalu. Berawal dari Ifan Seventeen yang menceritakan banyaknya kesamaan pengalaman dengan Citra Monica.
Baca Juga:
Blak-Blakan, Ifan Seventeen dan Citra Monica Bahas Kapan Rencana Nikah
"Kita pernah mengalami hal yang sama. Mantannya Citra ini kakak kelas, lulus SMA mereka menikah. Almarhum suaminya pembalap, terkenal dan meninggal dunia kecelakaan di depan rumah," ujar Ifan Seventeen.
Tak disangka, peristiwa pilu tersebut saat Citra Monica hamil anak pertama. Umur kandungan Citra Monica kala itu masih tiga bulan.
"Itu saat Citra hamil tiga bulan. Pada saat musibah ini, Citra mengucapkan bela sungkawa. Gue tanya gimana ngobatin trauma," cerita Ifan Seventeen.
Baca Juga:
Citra Monica dan Ifan Selfie Gemas: Awalnya Malu-Malu Lama-Lama Nagih!
Ifan Seventeen pun langsung menceritakan kesamaan dirinya dengan Citra Monica. Hal tersebutlah yang membuatnya merasa nyambung ngobrol banyak dengan Citra Monica.
"Ternyata saat itu Citra lagi di ambang batas kegagalan rumah tangga yang kedua, mantan profesinya dokter, mantan aku dokter juga, aku S2 dia S2, terus sama-sama punya anak cewek aku 14, dia 18, kok bisa sama gini," ujar Ifan Seventeen.
Wah, siapa sangka Citra Monica pernah ditinggal meninggal suami saat hamil tiga bulan. Gimana nih menurutmu?
Baca Juga:
Dibocorkan Citra Monica, Ifan Seventeen Sering Nangis
Berita Terkait
-
Rayakan Anniversary ke-3, Ifan Seventeen dan Citra Monica Dinner Romantis di Pinggir Pantai
-
Paman Ifan Seventeen Kena Tipu Giveaway Baim Wong: Ini Sudah Sangat Meresahkan
-
Paman Ifan Seventaeen Nyaris Ketipu Giveawaynya, Baim Wong Gercep Minta Maaf
-
6 Momen Musisi Dampingi Anak Wisuda, Terkini Andika Kangen Band
-
Operasi Pengangkatan Tumor di Kepala, Kondisi Ifan Seventeen Diungkap Istri
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya