Matamata.com - Pikiran Kalina Oktarani kekinian mungkin tengah campur aduk. Dia juga harus mengurus ibunya yang tengah sakit di tengah persoalan rumah tangganya dengan Vicky Prasetyo.
Kalina tampak memposting video saat mengantar sang bunda ke rumah sakit di Instagram pribadinya. Video tersebut menunjukkan ibunya lagi tertidur pulas di atas kursi roda. "Ketiduran nunggu dokter," tulis Kalina di caption video yang diunggah, Sabtu (12/6/2021).
Pada captionnya, Kalina juga bilang kalau ibunya ingin makan mie goreng atau sayur asem sepulangnya dari rumah sakit. Dia pun berencana membuatkan sayur asem karena yakin hasilnya enak.
Baca Juga:
Kalina Oktarani Nangis-Nangis Minta Vicky Prasetyo Menjemputnya
"Kata mama, pulang dari rumah sakit mau makan mie goreng, atau sayur asem," tulisnya. "Kalau cuma sayur asem enakan bikinan anak mama kali mah," sambungnya di akhiri tagar #AnaknyaSombongBanget.
Netizen lantas merespons unggahan Kalina Oktarani ini. Tak sedikit yang meminta mantan Deddy Corbuzier itu untuk fokus saja mengurus ibunya saat ini.
"Muliakan dulu orangtuamu. Nanti kebahagiaan akan datang dengan sendirinya karena Allah SWT," komentar netizen. .
Baca Juga:
Kalina Sebut Vicky Prasetyo Liburan dengan Mantan: Aku Nggak Boleh Ikut!
"Lebih baik fokus ke mama dulu aja. InsyaAllah gusti Allah berikan kebahagiaan yang besar pada mba Kalina. Harus strong, jangan lemah apa lagi sama laki-laki. Secinta apapun jangan ditampakkan," timpal lainnya.
"Cepat sembuh mamanya Kalina," komentar lainnya.
"Tetap jaga wudhunya. Selalu sehat-sehat," seru yang lain.
Baca Juga:
Kalina Kecewa Vicky Prasetyo Jalan dengan Mantan Istri: Kenapa Nggak Izin?
Rumah tangga Kalina dan Vicky saat ini memang lagi bermasalah. Diungkap Kalina kalau sang suami berencana menggugat cerai dirinya pada bulan ini.
Kalina mengetahui hal tersebut dari anak sambungnya. Namun, Vicky bilang kalau jangan percaya ucapan anak yang belum dewasa saat Kalina mengonfirmasinya langsung.
Berita Terkait
-
Gandeng Desainer Kara Brides, Vicky Prasetyo Mau Nikah Lagi
-
Awalnya Dijodoh-jodohkan Deddy Corbuzier, Jirayut dan Halda Pamer Kemesraan: Aduh Tatapan Matanya
-
Kado Pernikahan Deddy Corbuzier ke Sabrina Chairunnisa Bikin Melongo, Berawal dari Kalah Taruhan
-
Tak Terduga Harga Outfit Deddy Corbuzier sampai Disebut Anaknya 'Nggak Kaya-kaya Amat', Ada Cincin Harga Rp13 Ribu
-
Kisah Sopyah, 6 Tahun Menyamar Jadi Cowok agar Bisa Bekerja hingga Tinggal di Atas Kuburan karena tak Punya Rumah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya