Matamata.com - Kehidupan Bunga Zainal selalu saja jadi sasaran hujatan netizen. Terutama setelah ia menikah dengan Sukhdev Singh.
Tak cuma agama Bunga Zainal yang terus jadi pertanyaan netizen, tapi sosok suami wanita 34 tahun itu juga selalu disorot. Sang suami yang merupakan produser terkenal tersebut dianggap terlalu tua untuk bersanding dengan Bunga Zainal.
Saat membagikan potretnya bersama suaminya, Bunga kembali mendapat cibiran. Sukhdev dicibir bau tanah oleh seorang netizen.
Baca Juga:
Bunga Zainal Sudah Pulang dari Rumah Sakit, Blak-blakan Soal Penyakitnya
"Ish kakek2 bau tanah," tulis netizen tersebut di kolom komentar.
Melihat komentar tersebut, ibu dua anak itu tak tinggal diam. Ia langsung mengecek akun netizen tersebut dan membagikannya di Instagram Story.
Bunga terlihat santai menanggapi cibiran itu. Tapi kata-kata yang diucapkan kepada netizen tersebut langsung jadi sorotan.
Baca Juga:
Bunga Zainal Kembali Semprot Haters: Gue yang Kawin, Lo yang Nggak Terima!
"Coment sesembak!!! gpp bau tanah kan emang setiap manusia akan kembali ke tanah bukan? beg*kk beg*kk sesembak udah bau ketek, bau mulut, bau anu nya, julid lagi," tulis Bunga.
Bunga bahkan mencibir balik netizen tersebut. Bukan tanpa alasan, Bunga ingin memberikan pelajaran dengan mengungkap sosok dibalik penulis komentar jahat itu.
"Model perem begini biasanya suka nongkrong nya di warung remang-remang! Tau dong warung remang remang. Kupanggil kau cewek remang remang. Belom kena dia mulut followers gw kalo nyerang dia," tutupnya.
Baca Juga:
Bunga Zainal Dihujat Murtad Demi Suami Tua, Balasannya Menohok Banget!
Selama ini rumah tangga Bunga dengan Sukhdev Singh selalu harmonis. Tapi netizen terus saja iri melihat kehidupan adik Vicky Zainal itu.
Berita Terkait
-
Tanggapi Kasus Ibu yang Lecehkan Anak, Bunga Zainal Shock hingga Menangis: Fix Manusia Sampah Harus ke Neraka
-
Sindir Kasus Korupsi Sandra Dewi? Konten Dapat THR 271 Triliun Bunga Zainal Diserbu Netizen
-
Bunga Zainal Bikin Konten Lelucon Naik Jet Pribadi, Sentil Sandra Dewi?
-
Temani Suami dan Anak-anak Ibadah di Kuil India, Penampilan Bunga Zainal malah Dikira Nagita Slavina
-
Bunga Zainal Kesal Diminta Endorse Gratisan oleh Brand Besar: Kita Sama-sama Cari Penghasilan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya