Matamata.com - Ayu Ting Ting dan Raffi Ahmad dulu kerap diterpa gosip kurang mengenakkan. Akibatnya, dua bintang ternama itu jarang terlihat kerja bareng. Bahkan istri Raffi Ahmad, Nagita Slavina, pun ikut terseret.
Santer tersiar rumor bahwa Ayu Ting Ting dan Nagita Slavina sengaja tidak pernah saling menyapa. Bahkan ketika kepergok berpapasan, mereka dikabarkan seolah tak saling kenal.
Tapi baru-baru ini, beredar video Nagita Salvina dan Ayu Ting Ting satu frame. Semuanya berkat Betrand Peto, putra Ruben Onsu dan Sarwendah.
Baca Juga:
Juragan 99 Dituding Bohong Punya Private Jet, 3 Data Diduga Jadi Bukti!
Ayu Ting Ting dan Nagita Slavina sama-sama muncul dalam video klip "Pesta" yang dinyanyikan Betrand Peto. Di sana ada juga Raffi Ahmad yang ikut asyik menari.
Tak hanya Ayu dan Nagita, video klip tersebut juga dimeriahkan oleh sederet selebritas Tanah Air. Tapi keberadaan Ayu dan Nagita yang paling disorot.
Meski mereka diketahui syuting di waktu yang berbeda, tapi tetap saja keberadaan Ayu dan Nagita dalam satu frame mencuri perhatian.
Baca Juga:
Atta Halilintar Pamer Foto Gemas Baby Ameena Tidur sambil Gaya: Aduh, Nak!
Keduanya sama-sama asyik bergoyang mengikuti lagu. Ayu terlihat bergoyang bersama Wendy Cagur sementara Nagita nampak ditemani Raffi Ahmad.
Saat cuplikan video klip milik Betrand Peto diunggah oleh akun Instagram @lambepelakor_, para netizen sewot mengatakan bahwa syuting tersebut diambil dalam waktu yang berbeda.
"Beda waktu kali miiin," tulis netizen. "Satu frame, beda waktu," sahut lainnya.
Baca Juga:
Ogah Mejeng di Acara Hipnotis, Jerome Kurnia Disentil Ernest Prakasa!
"Hahahaa makasih ya betrand peto, biar fans fanatiknya pada adem dikit lah," pungkas netizen. "Iya tau beda waktu, tapi adem aja liatnya," timpal netizen.
Berita Terkait
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Wow! Momen HUT Rayyanza yang ke-3, Nagita Slavina Hadiahi sang Putra Playground di Bintaro Xchange Mall 2
-
Gelar Jajarans 'Around The World', Nagita Slavina Suka Kuliner Ala Korea
-
Raffi Ahmad Raih Penghargaan 'Presenter Paling Ngetop': Terima Kasih Buat Nagita Slavina
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas