Matamata.com - Belakangan Kalina Oktarani dikabarkan tengah dekat dengan Ricky Miraza yang usianya jauh lebih muda. Hal itu membuat Kalina diledek bak ibu dan anak dengan pacar berondongnya.
Ketika disinggung soal ledekan tersebut, Kalina Oktarani agak sewot. Mantan istri Deddy Corbuzier itu menyebutkan bahwa ada pasangan lain yang jarak usianya lebih jauh.
"Kayak emak sama anak? Ada yang beda lebih jauh kok," kata Kalina Oktarani saat ditemui di kawasan Kebayoran Lama, Jakarta, Jumat (8/4/2022).
Baca Juga:
12 Potret Gisella Anastasia di Laut Parigi Moutong, Menyelam Hingga Kedalaman 30 Meter
Bagi Kalina Oktarani, perbedaan usia sama sekali tidak berpengaruh dalam hubungannya dengan Ricky Miraza. Sebab setiap manusia pasti punya momen di mana mereka bisa bersikap lebih dewasa atau bahkan kekanak-kanakan.
"Pribadi dia sama saja kayak saya. Kadang dia dewasa, kadang dia kayak anak kecil. Saya juga sama, dekat dia saya kayak anak kecil, dekat dia saya manja. Manusiawi lah," terang ibu Azka Corbuzier.
Daripada memikirkan usia, Kalina Oktarani lebih butuh sosok yang bisa menerima dia seutuhnya. Kebetulan, sifat itu ada dalam diri Ricky Miraza.
Baca Juga:
Chandrika Chika Main ke Rumah Aurel Hermansyah, Ashanty Kaget: Kamu kok Kurus Banget?
"Ya kalau kelebihan, siapa sih yang nggak bisa menerima kelebihan orang? Kelebihan materi, kelebihan ini itu. Tapi menerima kekurangan, buat saya itu jarang," papar mantan istri Deddy Corbuzier.
Kalina Oktarani malah heran dengan orang-orang yang terlalu mempermasalahkan perbedaan usianya dengan Ricky Miraza.
"Lah sekarang apa bedanya? Perempuan yang usianya lebih muda dari laki-laki juga banyak," kata dia.
Baca Juga:
10 Potret Umi Pipik Umrah, Kenakan Topi Khusus saat Lakukan Tawaf
Walau di sisi lain, Kalina Oktarani juga menolak dianggap tua sekalipun usianya dengan Ricky Miraza terpaut jauh. "Nggak bisa dibilang emak sama anak juga ya. Maaf ya, saya masih muda," tandasnya. (Adiyoga Priyambodo)
Berita Terkait
-
Kalina Oktarani Tanggapi Fatwa MUI soal Larangan Ucapkan Selamat Hari Raya Agama Lain: Anakku Katolik...
-
Heboh! Ini Profile Pacar Berondong Annisa Bahar yang Beda Usia 19 Tahun
-
Vicky Prasetyo Cari Janda Lagi Hamil, Mau Ngapain?
-
Kalina Oktarani Beberkan Alasan Bantu Denny Sumargo Melawan Verny Hasan
-
6 Perseteruan Ibu dan Anak yang Melibatkan Artis, Terbaru Pinkan Mambo
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya