Matamata.com - Galih Ginanjar belakangan rajin jadi bintang tamu podcast untuk membahas berbagai hal, termasuk rasa rindunya terhadap King Faaz. Mantan suami Fairuz A Rafiq itu mengaku kangen berat dengan putranya.
Terkait pengakuan Galih Ginanjar, keluarga Fairuz A Rafiq justru menyampaikan sindiran. Elma Theana yang tak lain adalah kakak ipar Fairuz A Rafiq menyentil Galih karena tak menunjukkan tindakan jelas untuk mengobati kangennya.
"Kalau memang sayang, kangen anak, harusnya benar-benar menunjukkan. Tapi ini nggak ada action sama sekali," kata Elma Theana ditemui di kawasan Ciputat, Tangerang Selatan pada Rabu (27/4/20222).
Baca Juga:
4 Sumber Kekayaan Tri Suaka, Pendapatan dari YouTube Capai Angka Fantastis!
Padahal dari pihak Fairuz maupun adiknya, Sonny Septian membuka lebar pintu untuk Galih Ginanjar. Tapi jangankan datang, menghubungi mantan istrinya saja pun tidak.
"Nggak ada sama sekali," jelas artis 47 tahun tersebut.
Elma Theana pun memberikan saran agar Galih Ginanjar berani datang. Bukan hanya sekadar bicara pada publik merindukan anak semata wayangnya.
Baca Juga:
9 Potret Rafathar Masuk Pesantren, Langsung Dites Hafalan Surat Pendek
"Harus menunjukkan keberanian untuk bersilaturahmi juga. Ditunjukkan saja, katanya mau lihat anak, tapi nggak ada ada action-nya," tutur bintang film "Dalam Mihrab Cinta" tersebut.
Sebelumnya Galih Ginanjar mengatakan akan menemui sang putra, King Faaz. Ia bahkan sudah menghubungi Fairuz namun belum mendapat respons.
"Sampai saat ini sih belum (pesan dibalas Fairuz A Rafiq). Mungkin banyak pesan yang masuk dan saya memaklumi belum direspons," kata Galih Ginanjar, ditemui di kawasan Petukangan, Jakarta Selatan, Rabu (19/9/2021).
Baca Juga:
Terungkap, Ini Alasan Raffi Ahmad Mendadak Kirim Rafathar ke Pesantren
Sambil menunggu momen itu tiba, Galih Ginanjar lebih dulu mengumpulkan uang. Niatnya, harta tersebut akan diberikan pada anak semata wayangnya.
"Ya sedikit sedikit ngumpulin uang buat menafkahi anak. Besar sedikit aku tabung," kata Galih Ginanjar.
Baca Juga:
Heboh Video Lawas Ariel NOAH Peringatkan Musisi Cover: Tuh Dengerin Zinidin Zidan
Berita Terkait
-
Demi Berkurban, King Faaz Tunda Liburan ke Jepang, Fairuz A Rafiq: Buat Palestina
-
Sonny Septian Nangis di Momen Kelulusan King Faaz: Bangga, Haru, Bahagia!
-
Sonny Septian Dapat Surat Cinta dari King Faaz, Isinya Bikin Kaget: Nggak Nyangka Banget
-
Momen Sonny Septian Tenangkan King Faaz Bikin Kagum: Ayah Sambung Rasa Ayah Kandung
-
King Faaz Nangis Kejer Tak Bisa Foto dengan Habib Umar bin Hafidz, Sikap Sonny Septian Disorot
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas