Matamata.com - Wajah baru Lucinta Luna menuai pro kontra di media sosial. Di balik banyaknya pujian, sejumlah netizen justru meledek hasil operasi Lucinta Luna. Ia pun membalas ledekan tersebut lewat unggahan Instagram.
Dalam postingannya, Lucinta Luna menegaskan bahwa wajahnya saat ini masih belum sepenuhnya pulih. Oleh karena itu hasil asli operasi Lucinta belum terlihat maksimal.
Baca Juga:
Ogah Digosipkan yang Aneh-Aneh, Amanda Manopo Akhirnya Buka Suara soal Pacar Baru
"Ehh Bambang, muka gue masih bengkak ya. Jangan ngadi-ngadi (mengada-ada) lu masa gue disuruh balik lagi jadi MF!" balas Lucinta Luna.
Tak sampai di situ saja, Lucinta juga memberi klarifikasi soal wajah terbarunya lewat unggahan di feed Instagram. Ia sesumbar wajahnya bakal mirip Jisoo BLACKPINK usai hasil operasinya pulih.
"Tuai pro dan kontra udah biasa nak-anakk? Hey Bambang ini wajah Ratu masih bengkak loh. Hidungku, rahangku aja masih belum kering jahitannya," ucap Lucinta Luna.
Baca Juga:
Pantes Ogah Jajan di Sekolah, Rafathar Bekalnya Kayak Resto Bintang 5
"Kalau semuanya sudah pada kempes kalian kaget wajah Ratu mirip Jisoo BLACKPINK," imbuh Lucinta Luna.
Selama ini Lucinta Luna diketahui selalu memberikan update mengenai kondisinya setelah menjalani rangkaian operasi plastik.
Hanya saja, ia selalu mengenakan topeng atau menutupi wajahnya dengan filter sehingga memunculkan rasa penasaran publik pada hasilnya.
Baca Juga:
Sophia Latjuba Umbar Body Goals saat Ultah, Bak Gadis Remaja 25 Tahun!
Namun, sejumlah warganet nampak kecewa dengan penampakan wajah Lucinta Luna. Mereka menilai pelantun "Bobo di Mana" itu lebih cantik sebelum merombak wajahnya lagi.
Berita Terkait
-
Wajah Baru Sarwendah setelah Oplas malah Banjir Cibiran: Padahal Cantik Pas Natural
-
Biasa Tampil bak Artis Korea, Lucinta Dandan ala India Begini Hasilnya
-
Kembali Mau Operasi Pita Suara karena Kebelet Mirip Agnez Mo, Lucinta Luna Disebut Punya Nyawa Seribu
-
Iseng, Feni Rose Ngetes Suara Asli Tisya Erni Saat Bernyanyi, Auto Dibandingkan Sama Suara Khodamnya Lucinta Luna
-
Lucinta Luna Mendadak Kangen Hingga Nangis Nyesek, Usai Ngerasa Identitasnya Belum Diterima Sang Kakak
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas