
Matamata.com - Dalam menjalani rutinitas hariannya, aktor Adrian Maulana diketahui kerap menggunakan kendaraan umum seperti ojek dan KRL.
Kendati demikian, Adrian Maulana malah diledek netizen artis kere lantaran setiap hari menggunakan kendaraan umum.
Baca Juga:
Diduga Ketahuan Selingkuh, Rizky Billar Disebut Cekik hingga Banting Lesti Kejora
Sementara itu, Adrian Maulana tampaknya enggan ambil pusing dengan ramainya komentar miring ihwal gaya hidupnya.
"'Alhamdulillah', kebetulan saya enggak pusing sih apa kata orang. Biasanya kalau kata-katanya positif, saya jadikan motivasi. Kalau negatif, saya jadikan introspeksi," sambungnya.
Adrian Maulana mengaku, nyaman berpergian dengan gaya hidup sederhana menggunakan kendaraan umum.
Baca Juga:
5 Potret Baby Claire Jadi Flower Girl di Pernikahan Sahabat Shandy Aulia, Cantik Banget!
"Tapi, entah ya. Saya kok nyaman-nyaman aja tuh hidup dengan kesederhanaan," ucapnya.
Dalam penutupnya, Adrian Maulana mengajak publik untuk kembali merenungkan prinsip gaya hidup sederhana yang kerap dikomentari miring.
"'Kaya itu status. Sederhana itu sikap hidup'. Itu artinya kere atau malah keren?" pungkasnya, ditilik dari akun Instagram @adrianmaulana pada Kamis (29/9/2022).
Baca Juga:
Viral Lesti Kejora dan Rizky Billar Akui Tak Pernah Berantem, Netizen; Justru Diam Itu Bahaya
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Jahat banget itu yang nyinyir bang," tulis seorang netizen, "Kayak mereka yang bayarin aja tiket KRL-nya," ucap netizen lain, "EGP aja bosque," ujar netizen yang lainnya.
Baca Juga:
Sinopsis Gyeongseong Creature, Drakor Baru Netflix yang Gaet Park Seo Joon dan Han So Hee
Berita Terkait
-
Dicap Pasutri Jorok, Netizen Ternyata Tertipu Gimik Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar: Marketing S3
-
Heboh! Irish Bella Dihujat Netizen Usai Lakukan Pemotretan Bareng Seorang Pria, Ini Dia Sosoknya
-
Disomasi Sarwendah, Netizen yang Fitnah Betrand Peto Akhirnya Minta Maaf
-
Imbas Netizen Jodohkan Abidzar dengan Irish Bella, Umi Pipik Beberkan Kriteria Menantu Idamannya
-
Abidzar Santai dan Tak Masalah Dijodohkan dengan Irish Bella: Ya Udah Biarin Aja
Terkini
-
Ahmad Dhani Sebut Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise Bakal Jadi Pesta Terheboh, Calon Pengantin Sudah Deg-Degan
-
Ariel Tatum dan Chicco Jerikho Jalani Proses Pacaran Demi Akting Total di Film Perang Kota
-
Setelah 10 Tahun Menjadi Ibu Tunggal, Denada Siap Bukakan Hati untuk Pernikahan Lagi
-
Tetap Bersinar di Balik Jeruji, Dinar Candy Ungkap Nikita Mirzani Ceria dan Glowing di Penjara
-
Ahmad Dhani dan Maia Estianty Siap Berdampingan Dampingi Al Ghazali di Hari Bahagia