Matamata.com - Sebuah video rekaman CCTV yang memperlihatkan sosok diduga Rizky Billar melempar bola biliar ke Lesti Kejora menghebohkan publik baru-baru ini. Video itu pun kini viral dan menuai kecaman banyak pihak.
Salah satu yang ikut menanggapi video ini adalah pedangdut Iis Dahlia. Dalam acara Pagi Pagi Ambyar, Iis menonton rekaman video itu bersama Dewi Perssik, Rian Ibram dan beberapa artis lain.
Baca Juga:
Nikah Tahun 1997, Undangan Pernikahan Najwa Shihab Tuai Decak Kagum: Sebagus Itu!
"Gini-gini kalau aku ya ngelihat cuma sepotong gini doang kan nggak ada Lestinya, nggak ada apa," ujar Iis.
Ucapan Iis Dahlia langsung disela oleh Dewi Perssik dan host lainnya. Mereka menunjuk sosok wanita berjilbab yang diduga Lesti Kejora. Namun Iis yakin itu bukan Lesti.
"Bukan, itu bukan dedek," jawab Iis Dahlia.
Baca Juga:
Thariq Halilintar Kecup Fuji di Tedak Siten Ameena, Netizen: Gak Lihat-lihat Tempat
Iis bahkan mengklaim bahwa dirinya hafal betul bentuk tubuh Lesti Kejora. Lebih lanjut, ibu dua anak itu meyakini bahwa apa yang diperlihatkan dalam CCTV adalah bagian dari adegan di vlog.
"Itu kelihatan, gue mah apal body dedek. Kalau kata gue mah ini lagi ngevlog, cerita dalam vlog," ujar Iis.
"Di rumahnya dia ini di belakang," sahut Iis.
Baca Juga:
Scarlett Johansson Curhat Karirnya Hampir Hancur Karena Dianggap Hiperseksual
Netizen yang melihat video itu juga ikut menyampaikan pendapat. Salah satunya ialah Elly Sugigi.
"Lemparan Billar itu jauh, kalau itu yang jalan Lesti. Kayaknya bukan ke arah Lesti lemparnya, kalau kita lihat dari cara lemparnya," komentar Elly Sugigi.
"Kata polisi Lesti juga melapor soal pelemparan ini sebelum vidio ini keluar? masa masih engga percaya?" sahut netizen lain.
Baca Juga:
'Nikita Mirzani Versi Syariah', Marissya Icha Diledek gegara Nimbrung Kasus KDRT Rizky Billar
Berita Terkait
-
Pamer Kemesraan Pangku Lesti Kejora sambil Main Keyboard, Rizky Billar Sindir Peramal Ini
-
Merasa Difitnah Maki-maki Peramal, Rizky Billar Ungkap Faktanya: Ditegur doang
-
Dianggap Tak Mampu Ajak Lesti Kejora ke Luar Negeri, Rizky Billar Sebut ke Beberapa Negara Pakai Uang Pribadi
-
Geram Selalu Dicibir Liburan hingga Umrah Pakai Duit Lesti Kejora atau Endorse, Rizky Billar: Gue Pakai Uang Sendiri
-
Rizky Billar dan Lesti Kejora Masuk Nominasi Aktor dan Aktris TV Terpopuler Malah Kena Julid: Sudah Ketebak Siapa yang Menang
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya