Matamata.com - Penampilan menjadi poin paling penting untuk seorang artis. Sebagai publik figur yang selalu disorot, mereka ingin membuat siapa saja yang melihatnya merasa senang. Oleh karena itu, mereka rela menghabiskan uang sampai ratusan hanya sekali perawatan.
Perawatan yang dilakukan beragam, mulai dari wajah, kulit, rambut dan seluruh badannya. Beberapa jenis perawatan kecantikan yang biasanya dilakukan antara lain laser glowing, skin booster, infus kromosom, infus level up dan lain sebagainya.
Banyaknya perawatan itu dilakukan sekali mereka datang, jadi wajar kalau harganya menembus ratusan juta sekali melakukan perawatan. Kira-kira siapa saja artis yang habiskan ratusan juta untuk perawatan kecantikan, yuk kepoin rangkuman Matamata.com di bawah ini.
Baca Juga:
The Real Cantik Itu Mahal, Ayu Ting Ting Ternyata Habis Rp130 Juta untuk Sekali Perawatan
Ayu Ting Ting membeberkan kalau sekali perawatan bisa sampai habis Rp 130 juta. Ini karena dia melakukan beberapa perawatan sekali datang ke klinik kecantikan. Berikut ini beberapa jenis perawatannya: infus level up sebesar Rp75 juta, infus glow booster sebesar Rp35 juta, skin booster sebesar Rp7 jutaan, mochi jawline sebesar Rp5 juta, dan morpheus sebesar Rp8 juta.
2. Maria Vania
Baca Juga:
Maria Vania Perawatan Kulit Habis Ratusan Juta, Struck Jadi Omongan: Kek Beli Bahan Bangunan
Maria Vania pernah mengungkapkan kalau sekali perawatan bisa menghabiskan Rp105 juta hanya untuk 4 jenis perawatan. Baginya, tubuh dan kulit adalah asetnya makanya harus dirawat meski dengan harga yang mahal.
3. Barbie Kumalasari
Setelah melakukan operasi plastik menghabiskan miliaran rupiah, Barbie Kumalasari masih harus merawat tubuhnya dengan harga yang tak main-main. Dia menghabiskan Rp 150 juta sampai Rp 200 juta.
Baca Juga:
Perawatan Wajah Amanda Manopo dan Putri Anne Dibandingkan: Kayak Digebukin
4. Nindy Ayunda
Nindy Ayunda juga melakukan treatment untuk wajah cantiknya di klinik kecantikan. Antara lain Morpheus 8 dan Mochi Level Up. Harga semuanya dihargai dengan uang ratusan juta. Namun hasilnya pun mengagumkan dan membuatnya jadi lebih percaya diri.
5. Krisdayanti
Usia hampir 50 tahun namun wajahnya awet muda bak 20an tahun, ternyata rahasia Krisdayanti adalah perawatan kecantikan yang harganya fantastis. Salah satunya perawatan Fresh Cell Therapy seharga Rp185 juta. Itu baru satu dan belum yang lainnya. Dia bahkan disebut pernah suntik DNA ikan salmon dengan harga Rp1 miliar.
6. Inul Daratista
Sebagai penyanyi dangdut yang wira-wiri di TV, perawatan kecantikan adalah hal wajib buat Inul Daratista untuk menunjang penampilannya. Dia bahkan pernah mencoba perawatan masker diamond dan masker emas yang sekali perawatan mencapai ratusan juga meski tak menyebut nominal pasti.
7. Roro Fitria
Roro Fitria juga nggak lepas dari perawatan mahal demi tampil cantik setiap saat. Disebutkan perawatan kecantikannya kisaran Rp 200 juta sampai Rp 300 juta dari ujung kepala hingga kaki.
8. Nikita Willy
Nikita Willy nggak kalah mahal perawatan kecantikannya selain juga diimbangi dengan olahraga dan pola hidup sehat. Bahkan untuk perawatan rambutnya saja dia merogoh kocek Rp50 juta sekali perawatan. Jadi dengan perawatan wajah pasti lebih dari ratusan juta nih.
9. Atta Halilintar
Biar pun cowok, Atta Halilintar tetap melakukan perawatan wajahnya agar terlihat fresh. Dia biasanya bersama istrinya, Aurel Hermansyah perawatan di sebuah klinik kecantikan hingga menghabiskan ratusan juta meski nominalnya tak disebutkan pasti. Atta pun sampai dipuji kini mirip aktor Korea karena mukanya semakin glowing.
10. Anwar BAB
Anwar BAB juga sama seperti artis lainnya yang ingin penampilannya selalu enak dipandang. Makanya dia melakukan perawatan hingga ratusan juta. Salah satu perawatannya adalah treatment M2M di wajah seperti artis-artis Hollywood.
Nah, itu tadi deretan artis habis ratusan juta untuk perawatan. Gimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Sedih! Berurai Air Mata, Asri Welas Sesali Keputusannya untuk Bercerai dengan Galiech
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Daripada Nimbrung Urusan Orang Lain, Nikita Mirzani Sarankan Fitri Salhuteru Beli Kain Kafan Untuk Persiapan Nanti
-
Makin Memanas! Disebut Maharani Kemala Matikan Rejeki Orang, Shandy Purnamasari Meradang: Aku Diam Bukan Berarti Dzolim
-
Rahasia Cantik Artis dan Selebgram dengan Teknik Perawatan 'Your Journey To Beauty'
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas