Matamata.com - Aksi Doddy Sudrajat kembali menimbulkan pro dan kontra netizen, kali ini ia dianggap selalu menyentil pihak keluarga H. Faisal. Selaku ayah dari mendiang Vanessa Angel, lagi lagi Doddy Sudrajat meminta hak kepada pihak H. Faisal yakni untuk membagi dua tas milik Vanessa untuk Mayang dan Fuji.
Seperti yang kita tahu, selama ini Mayang selalu menantikan beberapa barang lungsuran milik almarhum kakaknya itu dan berharap diberi.
"Harusnya sih memang harusnya gitu. ya kalau adil kita bagi dua. yang daddy ketahui waktu itu ada satu lusin tas Vanessa ya di lemari," ujar Doddy Sudrajat dikutip pada Minggu, 26 November 2023.
"Waktu itu ada 9 kotak sama yang di kamar, bisa ada 12 lah. yang di lemari kan kaca di ruang tamu jadi kelihatan," sambungnya.
"Jadi tahu lah koleksi tas branded Vanessa," timpalnya.
Tak ingin lagi memperebutkan barang-barang milik Vanessa yang tidak bisa ia ambil, Doddy Sudrajat mengaku hanya ingin menarik hak Mayang yakni salah satu tas branded pemberian dari prof. Bambang.
"Daddy udah gak mau lagi nerima barang-barang almarhum lah, silahkan aja mau disimpan juga. Prof. Bambang sih sempat ngomong sama saya tas tas yang dibelikan itu harusnya biar lebih fair diberikan sama Mayang sebagai adik kandungnya," timpal Doddy.
Sebelumnya, Di tengah perseteruan Marissya Icha dan Fuji, Doddy Sudrajat kembali mengungkit barang-barang branded sepeninggal Vanessa Angel.
Berita Terkait
-
Momen Thariq Halilintar Ajak Fuji Nikah Viral Lagi, Netizen Istighfar: Bar Bar Banget
-
Diejek Aura Maghrib, Naura Ayu Kasih Jawaban Menohok: Ingat, Itu Waktu Salat Loh
-
Fuji Lelah Dituduh Berantem dengan Azizah Salsha yang Bersedia Jadi Bridesmaid Aaliyah Massaid: Stop ya Netizen!
-
Ngaku Jauh dari Tuhan saat Bersama Mantan Terakhir, Jejak Digital Fuji Ingatkan Thariq Halilintar Salat Disorot: Kenapa Harus Jelek-jelekin?
-
Dihujat karena Singgung Aura Magrib Fuji, Tissa Biani Bela Diri: Aku Mencoba Profesional Aja
Tag
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas