Matamata.com - Salah satu pasangan seleb Bollywood yang paling dicintai, Abhishek Bachchan dan Aishwarya Rai Bachchan baru-baru ini terpotret di Mumbai. Keduanya hangout bersama putri mereka Aaradhya untuk makan malam di kota.
Dilansir dari India Times, untuk malam itu Abhishek mengenakan hoodie hitam dan putih yang dipasangkan dengan celana olahraga hitam dan sepatu putih. Doi tampak keren seperti biasa.
Di sisi lain, Aishwarya Rai mengenakan kemeja putih yang dipadukan dengan denim hitam dan sepatu warna emas. Putri mereka Aaradhya memilih jaket merah di atas atasan putih dan celana jeans biru. Mereka semua tersenyum saat terpotret media India.
Penampilan Aishwarya Rai yang tanpa aksesoris dan makeup minimalis jadi sorotan netizen. Banyak yang memuji kecantikan sang diva India itu nyaris tanpa cela meski hanya dandan biasa.
@vikrammuliyashiya: "Ash is Best."
@luciana.jacinta.1: "Lovely."
@doris.mcleod.180: "Beautiful family."
Diketahui Abhishek terakhir terlihat dalam film 'Manmarziyaan' karya Anurag Kashyap yang juga dibintangi oleh Vicky Kaushal dan Taapsee Pannu. Sementara itu, Aishwarya akan membintangi film karya Mani Ratnam mendatang. Dia akan memainkan peran antagonis dalam film yang merupakan adaptasi dari 'Ponniyin Selvan' itu.
Good luck Aishwarya Rai.
Berita Terkait
-
Curhat Kena Covid-19, Amitabh Bachchan Ngaku Dirawat 25 Hari: Efek Sudah Sepuh?
-
Umur Sudah Sepuh, Amitabh Bachchan Ngaku Sering Ngelamun di Tempat Favorit: Saya..
-
Amitabh Bachchan Curhat Pilih-pilih Makanan, Lagi Diet atau Efek Usia?
-
Rating Film Anaknya Jelek, Amitabh Bachchan Salahkan Kru: Editingnya Menyedihkan
-
Dulu Perokok dan Tukang Mabuk, Amitabh Bachchan Kini Berhenti Total: Terlalu Sepuh?
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!