Matamata.com - Kareena Kapoor memang nggak kaleng-kaleng cantiknya. Istri Saif Ali Khan ini punya aura mahal yang membuatnya sempurna terlepas dari busana apapun yang dipakainya.
Kekinian, Kareena Kapoor Khan terlihat sangat royal ketika ia berpose untuk majalah Bridal Asia. Aura 'pengantin' Kareena Kapoor benar-benar buat netizen terperangah.
Intip 5 potretnya di bawah ini!
1. Berkilau
Tidak ada yang bisa berpose seperti yang dilakukan Kareena Kapoor Khan! Terutama dalam pemotretan untuk majalah Bridal Asia edisi keempat kali ini, foto Kareena Kapoor Khan teramat sangat berkilau.
2. Perhiasan Pengantin Terbaik
Mengenakan berbagai lehengas etnik dan perhiasan pengantin terbaik, Kareena Kapoor Khan terlihat seperti pengantin idaman saat ia berpose santai di depan kamera.
3. Begitu Mengguncang
Dari lehenga beraneka warna, mulai dari pink muda ke lehenga berwarna krem hingga ke gaun berwarna biru royal, Kareena Kapoor Khan sukses mengguncang mata dan membuat penggemar tidak bisa melupakan betapa halus penampilannya.
4. Tatapan Mata
Kareena Kapoor memang jagonya menghipnotis jutaan mata dengan tatapan matanya. Yakin kamu nggak terperangah?
5. Nagih Bingits
Aura mahal Kareena Kapoor membuat foto-fotonya nagih buat dilihat berulang kali.
Yang mana favoritmu?
Berita Terkait
-
Korban Pengantin Pesanan di China, Reni Rahmawati Dipulangkan Setelah Resmi Bercerai
-
Dibintangi Taskya Namya, Film 'Pengantin Iblis' Siap Meraup Banyak Penonton
-
Gandeng Desainer Kara Brides, Vicky Prasetyo Mau Nikah Lagi
-
Protektif Larang Aaliyah Beli Saus Sambal Botolan, Aksi Thariq Halilintar Dibilang Lebay
-
Cium Aroma Ketek Istri Dibalas Kecupan Bertubi-tubi, Kemesraan Mahalini dan Rizky Febian Disorot: Namanya Juga Pengantin Baru
Terpopuler
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Agen Asuransi Teriak Pajak 'Kurang Bayar' Membengkak, PAAI Desak Kemenkeu Beri Keadilan
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!