Matamata.com - Chrissy Teigen, istri John Legend, memberikan kritik pada pemerintah Indonesia terkait kecelakaan pesawat Sriwijaya Air SJ 182 di Kepulauan Seribu, Sabtu (9/1/2021).
"Bangsa Indonesia berhak memiliki pemerintahan yang peduli terhadap keselamatan dalam perjalanan udara. (Kecelakaan) ini terjadi terlalu sering," tulis Chrissy Teigen di Twitter (12/1/2021).
Sampai tulisan ini dibuat, cuitan Chrissy Teigen itu sudah mendapatkan lebih dari 1.600 retweets dan 12 ribu likes. Cuitan istri John Legend itu juga mendapat beragam komentar.
"Empat kecelakaan besar sejak 2014," tulis @apathoni sembari menyertakan link sebuah berita.
"Ya, seorang teman saya di Jakarta mengatakan bahwa akhir-akhir ini kejutan terbesar bagi penumpang adalah jika sebuah pesawat telah mendarat dengan baik," tulis sebuah akun yang langsung direspons pengguna Twitter lainnya.
"Oh wow, saya tinggal di Jakarta dan sering bepergian memakai pesawat sebelum pandemi. Saya tidak pernah mendengar orang mengatakan hal seperti itu dan tidak pernah takut bepergian dengan pesawat di Indonesia. Temanmu terlalu banyak nonton sinetron indonesia."
"Sabar ya mba, biar di analisa dulu blackbox-nya & ketauan masalahnya di mana. Udah banyak spekulasi, kasihan keluarganya kalau di tambah twit kayak gini. Kondisi perairan & cuaca di negara kita nggak sama kayak negara lain & memang oversight dari pemerintah itu juga penting," komentar yang lainnya.
Tag
- # chrissy teigen kritik pemerintah indonesia
- # pesawat sriwijaya air
- # sriwijaya air jatuh
- # pesawat sriwijaya air sj182
- # sriwijaya air sj182
- # sriwijaya air sj182 hilang kontak
- # pesawat sriwijaya air hilang kontak
- # pesawat sriwijaya air sj 182
- # sriwijaya air sj 182
- # korban kecelakaan sriwijaya air
Berita Terkait
-
Jenazah Syifa Mila Korban Sriwijaya Teridentifikasi, Chef Aiko Bersyukur
-
Kesaksian Maia Estianty di Pulau Seribu saat Sriwijaya Air Jatuh
-
Ibunda Pevita Pearce Turun Tangan Bantu Keluarga Korban Sriwijaya Air
-
Nggak Percaya Ramalan Mbak You, Nikita Mirzani: Ngeramal Gue Aja Salah Mulu
-
Syok Temannya Naik Pesawat yang Jatuh, Ifan Seventeen Berdoa Ada Mukjizat
Terpopuler
-
Wow! Diva Ramaniya Hadirkan Lagu 'Tempat Berlabuh', Suaranya Mirip Raisa
-
Film 'Papa Zola The Movie', Kisahkan Pejuang Keluarga
-
Syarief Khan, Judika dan Daus Separo Ucapkan Selamat Atas Jabatan Baru, Kombes Pol Budi Prasetya
-
Momen Dasco Telepon Presiden Prabowo di Tengah Rapat Bencana Aceh, Pastikan Anggaran Tak Dipotong
-
OTT Perdana 2026: KPK Tetapkan Kepala KPP Madya Jakut dan 4 Orang Tersangka Suap
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!