Matamata.com - Pada akhir tahun 2022 mendatang, para personil grup boyband Korea Bangtan Boys alias BTS bakal menjalani program wajib militer.
Kendati demikian, Walikota Busan Park Hyung Joon menawarkan ide alternatif untuk BTS alih-alih wajib militer seperti pada umumnya.
"Saya tidak bermaksud memberi BTS hak istimewa untuk dibebaskan dari wajib militer," kata Park Hyung Joon.
Baca Juga:
Nonton Billie Eilish di Seoul, J-Hope dan RM BTS Kaos Murah: Lebih Mahal Kupluknya
Dari keterangan yang diperoleh, Walikota Busan mengusulkan para member BTS untuk bekerja di layanan seni dan olahraga.
"Para anggota BTS akan diberikan rasa tanggung jawab nasional yang sama baiknya dengan dinas militer," sambungnya.
Walikota Busan menilai, kontribusi para member BTS di layanan seni dan olahraga sama pentingnya dengan program militer.
Baca Juga:
Viral Guru di India Olok-olok Siswa yang Suka BTS, ARMY Bersuara: Dia Harus Dilaporkan
"Mereka akan mengabdi kepada negara dengan kemampuan yang hanya bisa mereka lakukan," tuturnya ditilik dari Koreaboo pada Kamis (18/8/2022).
Selain itu, Walikota Busan juga mengungkap bahwa BTS sudah aktif menjalankan tugasnya sebagai duta untuk Busan World Expo 2030.
Oleh karena itu, Walikota Busan meminta pihak Istana Kepresidenan untuk memikirkan ulang putusan wajib militer personil BTS.
Baca Juga:
Jin BTS Pakai Kemeja Rp 1 Juta saat Memasak: Minyaknya Minder
"Tolong pertimbangkan hati warga Busan yang bercita-cita menjadi ruan rumah Busan Expo 2030 dengan hati yang tulus untuk Korea dan masa depan Busan," ujarnya.
Berita Terkait
-
Ketagihan Makan Piscok dan Nasi Padang, Lucas Wong Janji Bakal Balik Lagi ke Indonesia
-
Serba-serbi Keseruan Fancon Perdana Lucas Wong di Jakarta, dari Perform yang Emosional Hingga Main Kelereng
-
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Pemotretan di Korea Selatan untuk Majalah Ternama, Berasa Preweding: Aku Kira V BTS
-
HYBE Klaim Punya Bukti Min Hee Jin Pakai Dukun Soal Wajib Militer BTS
-
Kekayaan Kim Ji Won Naik Pesat Setelah Bintangi Drama Queen Of Tears, Raih Puluhan Miliar dalam Sekejap
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ketagihan Makan Piscok dan Nasi Padang, Lucas Wong Janji Bakal Balik Lagi ke Indonesia
-
Serba-serbi Keseruan Fancon Perdana Lucas Wong di Jakarta, dari Perform yang Emosional Hingga Main Kelereng
-
Cha Young Joo, Istri Shin Tae Yong Bikin Gemes Meski Sudah Punya 3 Anak, Kayak ABG!
-
7 Adu Peran Pemain Drama Dare to Love Me, Rom-Com Anyar L INFINITE dan Lee Yoo Young
-
8 Adu Gaya Choi Woo Sung dan Yoon Hyun Soo di Chief Detective 1958, Dua Detektif Pemula yang Tampan