Matamata.com - Pelawak kondang bernama lengkap Edi Supono atau lebih dikenal dengan Parto ini sudah lama terjun di dunia panggung komedi Indonesia.
Di balik ketenaranya, kehidupan Parto jarang diberitakan oleh media, terutama soal rumah tangga Parto dan sang istri Diena Risty.
Diena Risty merupakan istri kedua dari Parto. Parto menikah dengan Diena Risty pada 2001, setelah sebelumnya menikah dengan istri pertamanya, Ida Murwani dan dikaruniai 3 orang anak.
Tak hanya Parto, Diena Risty sebagai seorang istri pelawak juga memiliki keahlian ngegombal lho.
Berikut kumpulan foto gombalan-gombalan Diena Risty kepada Parto yang dirangkum Matamata.com dari akun jejaring sosial Instagram @Dienz_36, Jumat (23/6/2018):
1. Gombalan Diena Risty untuk sang suami yang banyak disebut-sebut mirip sama Ariel Noah, so sweet banget ya
"Kata orang-orang @partopatrio mirip Ariel. Tapi belum tentu tuanya Ariel seganteng kamu."
2. Kalau yang satu ini gombalan Dilan dan Milea ala Diena Risty untuk Parto
"Dia... Dahlanku. (Dahlan - 1960)"
3. Walaupun banyak gaya Diena Risty sayang banget sama Parto lho, kenapa ya?
"Kamu ga banyak gayak, tapi paling banyak transfer. Love u kamu yang pakai jaket item, celana item, sepatu item, tapi gigi jangan sampai item ya."
4. Ternyata kata Diena Risty, Parto nggak cuma mirip Ariel Noah, ini buktinya
"Pake kupluk langsung brasa Andhika Pratama. Jangan buka kupluk ya bang, tar malah kek Andhika Kangenben"
5. Gombalan Diena Risty untuk Parto nggak melulu gombal romantis lho, nggak jarang gombalan Diena membuat netizen tertawa geli seperti yang satu ini
"Kamu laki-laki dalam hidup saya yang paling sedikit bicara, tapi paling banyak transfer. Love you swamik."
Kocak bukan? gombalan-gombalan Diena Risty untuk sang suami Parto.
Semoga mesra selalu ya Diena Risty dan Parto sampai kakek-nenek.
Berita Terkait
-
Fadli Zon: Komedi Jadi Ruang Netral untuk Kritik dan Inspirasi Publik
-
Film GJLS: Ibuku Ibu-Ibu Tawarkan Komedi Absurd dan Kritik Sosial dalam Balutan Gaya Mumblecore
-
Film 'Tinggal Meninggal', Omara Esteghlal Bercerita Drama Berbalut Komedi
-
Kocak! Paris Pernandes Akui Film 'Pinjam 100 The Movie' Penuh Tantangan: Nggak Pernah Mimpi
-
Dapat Nominasi Anugerah Komedi Indonesia (Anukom) 2024, Komedian Parto Siap Bersaing
Terpopuler
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya