Matamata.com - Kabar bahagia sedang menyelimuti kelurga Presiden Joko Widodo. Pasalnya putri kedua Jokowi, Kahiyang Ayu sedang mengandung anak pertamanya.
Kabar kehamilan Kahiyang Ayu awalnya terdengar dari salah satu make up artist Indonesia.
Tak butuh beberapa lama, Kahiyang Ayu kemudian keluar dengan maternity shootnya di Istana Kepresidenan Bogor. Penampilannya yang makin cantik saat hamil dibanjiri pujian oleh netizen.
Memasuki bulan ketujuh kehamilannya, Kahiyang Ayu pun melakukan sesi maternity shoot yang kedua. Dibantu dengan fotografer andalan, Kahiyang Ayu melakukan maternity shoot.
Dalam maternity shootnya yang kedua, Kahiyang Ayu nampak menggunakan konsep berbau adat. Terlihat dari latar tempat dan busana yang Kahiyang Ayu kenakan.
Penasaran kan seperti apa maternity shoot Kahiyang Ayu yang kedua, yuk lihat di sini.
1. Ini nih hasil polesan tangan Bennu Rosumba untuk maternity shoot Kahiyang Ayu.
2. Budaya khas Batak terlihat pada sesi foto maternity shoot kali ini.
3. Kain ulos yang dikenakan oleh Kahiyang Ayu semakin membuat dirinya terlihat cantik.
4. Selain menggunakan budaya Batak, budaya Jawa pun digunakan saat maternity shoot kali ini.
5. Kain batik yang dikenakan menunjukkan jika Kahiyang Ayu adalah wanita Jawa.
6. Kesan elegan terlihat semakin terlihat dalam maternity shoot kali ini.
7. Mengenakan batik juga memperlihatkan kesan kalem dan ayu dalam diri Kahiyang Ayu.
Berita Terkait
-
Roy Suryo dkk Minta Uji Forensik Independen atas Ijazah Jokowi
-
Kuasa Hukum Jokowi Pastikan Hadir dalam Gelar Perkara Khusus Dugaan Ijazah Palsu
-
Prabowo Sebut RS Kardiologi Emirates Indonesia Merupakan Gagasan Jokowi
-
Bawa Ijazah Asli, Jokowi Penuhi Panggilan Polisi Terkait Kasus Dugaan Ijazah Palsu
-
Roy Suryo Minta Gelar Perkara Khusus Soal Kasus Ijazah Jokowi
Terpopuler
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Agen Asuransi Teriak Pajak 'Kurang Bayar' Membengkak, PAAI Desak Kemenkeu Beri Keadilan
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya