Matamata.com - Perselisihan sudah menjadi bagian dari hidup kita. Apalagi jika berada dalam sebuah perkumpulan, perselisihan tetap akan ada.
Tak jarang juga perselisihan tidak menemukan jalan keluar, akhirnya membuat sebuah perkumpulan bubar. Seperti yang dialami band ternama ini.
Lima band besar ini memiliki anggota yang tak akur karena perselisihan. Malah, ada pula band bubar karena perselisihan sesama anggota.
Berikut Matamata.com berikan ulasannya.
1. Oasis
Band Oasis digawangi sepasang kakak adik Liam Gallagher dan Noel Gallagher. Mereka jugalah anggota yang saling membenci satu sama lain.
Keduanya saling perang dingin lewat media sosial. Hingga akhirnya, pada tahun 2009 Liam Gallagher dan Noel Gallagher bertengkar di belakang panggung.
Liam Gallagher membenturkan gitar pada kepala Noel Gallagher. Setelah itu, Noel Gallagher mengumumkan pengunduran dirinya.
Axl Rose dan Slash rupanya juga berselisih saat masih bersama dalam Guns N' Roses.
Izzy Stradlin dan Steven Adler menjadi yang pertama meninggalkan Guns N' Roses.
Disusul Slash, karena merasa Axl bertingkah egois seolah Guns N' Roses adalah miliknya.
3. Pink Floyd
Seiring popularitas Pink Floyd, perselisihan semakin sering terjadi.
Apalagi Roger Waters mendapat royalti 50 persen yang membuat anggota yang lainnya tak terima. Akhirnya, Roger Waters hengkang dari Pink Floyd.
4. KISS
Peter Criss menjadi yang pertama keluar dari KISS. Disusul Ace Frehley setelah m erasa diabaikan oleh anggota KISS yang tersisa.
Kabarnya, Stanley dan Simmons juga kerap berselisih.
5. Metallica
Jason Newsted bergabung dengan Metallica setelah kematian tragis Cliff Burton.
Ia telah bergabung dengan Metallica selama 15 tahun. Jason Newsted mengundurkan diri karena muak dengan sikap Hetfield dan Ulrich karena terus-terusan mengintimidasinya.
Tag
Berita Terkait
-
Penyebab Renggangnya Hubungan Ruben Onsu dan Jordi Onsu, Ternyata Bukan Karena Betrand Peto
-
Ada BCL dan Tiko Aryawardhana, Ini 8 Potret Wedding Kiss Artis Indonesia
-
6 Momen Wedding Kiss Artis Indonesia, Terkini Gritte Agatha
-
Aksi Wedding Kiss Bella Bonita dan Denny Caknan Masih Ramai Disentil: Ini Jawa, Bukan Eropa
-
5 Fakta Sparkling Watermelon: Drama Baru Ryeoun, Choi Hyun Wook, Seol In Ah dan Shin Eun Soo
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya