Matamata.com - Penyanyi fenomenal Syahrini baru saja menggelar konser akbar untuk memperingati 10 tahun berkarya di belantika musik Tanah Air. Konser yang bertajuk Journey Of Syahrini #10tahunJambulKatulistiwa dilaksanakan di Ciputra Artpreneur, Jakarta Selatan, Kamis (20/9/2018).
Konser tunggal Syahrini sempat menghebohkan publik dengan harga tiket selangit, yakni Rp 25 juta. Tapi, Syahrini memberikan suvenir berupa barang-barang mewah, seperti parfum hingga cincin emas 24 karat.
Konser yang berlangsung selama tiga jam itu mengharuskan para hadirin untuk memakai dress code. Bagi penonton wanita diminta untuk memakai dress warna merah, sedangkan pria mengenakan warna putih.
Baca Juga:
Rizky Febian Pergoki Lina Selingkuh? Dua Pengacara Beda Pendapat
Beberapa selebriti Tanah Air turut memeriahkan konser Journey Of Syahrini #10tahunJambulKatulistiwa. Berikut Matamata.com berikan potretnya.
1. Rayendie Rohy Pono memakai kaos putih dengan outer warna abu-abu muda.
2. Krisdayanti memakai setelan serba merah. Ia juga bawa payung, masa?
Baca Juga:
Potret Bukti Dian Sastrowardoyo Mirip dengan Sigi Wimala
3. Tak mengindahkan dress code, Wulan Guritno tak memakai outfit warna hitam memakai jaket kulit cokelat.
4. Cakra Khan tampak macho pakai jaket kulit putih-hitam.
5. Andien Aisyah memakai atasan lengan panjang merah dan stoking hitam.
Baca Juga:
Kangen Grup Musik Blue? Ini Potret Terbaru Mereka
Berita Terkait
-
Soal Asmara Beda Ekonomi, Sahila Hisyam Teringat Kisah Cinta Masa Sekolah
-
Sahila Hisyam Ngaku Diteror Pesugihan Danyang 'Mahar Tukar Nyawa'
-
Selamat! Film Bangsal Isolasi yang Dibintangi Wulan Guritno Raih Penghargaan 'Asean Film Festival 2024'
-
Rahasia Awet Muda ala Wulan Guritno, Olahraga Rutin hingga Puasa 8 Tahun untuk Makanan Enak Ini
-
Kris Dayanti Tak Dikenali Cucu saat Tak Pakai Make Up: Kelihatan Lebih Muda
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Kampung Berseri Astra Keputih Hijaukan Lingkungan Surabaya
-
Pelestarian Sendang Tirto Wiguno, Mengangkat Potensi Wironanggan Lewat Program Kampung Berseri Astra
-
Program Beasiswa Kampung Berseri Astra, Harapan Baru bagi Anak-anak di Palembang
-
Peran Exchange Kripto di Indonesia: Apakah Aman dan Legal untuk Berdagang Bitcoin?
-
Harapan Warga Gang Durian: Dukungan Astra dalam Budidaya Ikan Nila Berkelanjutan