Matamata.com - Cinta Laura adalah aktris dan penyanyi muda Indonesia yang lahir tepat di hari kemerdekaan RI, yakni 17 Agustus 1993. Cinta mulai dikenal oleh masyarakat Indonesia saat membintangi sinetron Cinderella (2007).
Cinta Laura adalah anak tunggal, yang lahir dari orang tua berdarah campuran. Ibunya Herdiana, S.H adalah orang Indonesia, sedangkan ayahnya Michael Kiehl adalah warga negara Jerman.
Meskipun anak tunggal, Cinta Laura bukanlah pribadi yang manja. Doi berprestasi di dunia akademik maupun hiburan.
Sejak kecil, Cinta Laura sudah fasih berbahasa Inggris dan Jerman. Ditambah lagi Cinta adalah lulusan dari jurusan Psikologi dan Sastra Jerman Universitas Columbia New York, yang membuatnya fasih banget berbahasa asing.
Cinta ini juga pribadi yang dekat dengan keluarga, lho. Keluarga nomor satu deh pokoknya.
Yuk intip potret Cinta Laura dan keluarga.
Cekidot!
1. Sering Hangout Bareng
Cinta Laura sering hangout bareng mama dan papanya. Kekompakan mereka family goals banget deh!
2. Momen Wisuda
Orangtuanya jelas bangga saat menghadiri wisuda Cinta. Maklum, Cinta lulus dari Universitas ternama dengan nilai yang bagus banget!
3. Membuat Keputusan Bersama
Ibunda Cinta bersyukur masyarakat Indonesia mempercayakan Cinta mewakili Indonesia dalam Miss Universe. Tapi ibunya minta maaf karena Cinta tidak tertarik ikutan ajang kecantikan itu.
Itu berarti mama Cinta menghargai keputusan Cinta. Manis banget!
4. Kompak Banget
Dalam hal apapun mereka kompak banget lho. Bahkan mereka sama-sama fashionable.
5. Suka Quality Time Bareng
Meski anak tunggal sepertinya Cinta Laura tak perlu merasa kesepian. Hal ini karena mama dan papanya selalu ada untuknya.
Mereka sering banget menghabiskan quality time bareng. Kompak banget ya?
Gimana, hubungan Cinta Laura dan orangtuanya hangat banget kan?
Berita Terkait
-
Cinta Laura Tampilkan Kebaya Merah di Cannes, Pukau Dunia Bak Bangsawan Nusantara
-
Cinta Laura, Dian Sastro hingga Arumi Bachsin Rayakan Hari Kartini dengan Berkebaya
-
Gunakan Bahasa Jawa di Film 'Panggonan Wingit 2 'Miss K', Ini Kata Cinta Laura
-
Langit Musik dan RCTI Gelar Indonesian Music Awards 2024, Ini Daftar Nominasinya
-
Cinta Laura dan Thariq Halilintar Cipika-cipiki saat Bertemu, Cara Menghargai Aaliyah Massaid Disorot
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya