Matamata.com - Konser girlband Korea Selatan, BLACKPINK bertajuk ‘In Your Area’ selama dua hari pada akhir pekan lalu, juga mendapat sambutan antusias dari kalangan selebriti Tanah Air. Pun Nagita Slavina emoh ketinggalan.
Nagita Slavina datang ke konser BLACKPINK. Penampilannya sangat kasual. Kesannya sederhana. Istri Raffi Ahmad itu ogah ribet saat nonton konser. Yang penting nyaman hanya mengenakan kaus dan celana pendek.
Selain itu, ibunda dari Rafathar tersebut juga memilih sepasang sneakers yang pastinya nyaman untuk dikenakan sepanjang konser.
Tapi di balik itu semua, ternyata ada aksesori yang bikin syok netizen, yakni gelang Nagita Slavina. Dilansir dari akun @fashion_nagitaslavina, itu adalah Cartier Bracelet 4 Diamonds.
Desain gelang keluaran high-end brand ini memang sederhana. Hanya saja, harganya tidak sesederhana penampilannya.
Gelang Nagita Slavina itu disebut seharga USD 10.800 atau lebih dari Rp 152 juta.
Begitu mengetahui harga gelang Nagita Slavina tersebut, netizen pun ramai-ramai mengisi kolom komentar.
''Gaya santai Nagita Slavina saat nonton konser BLACKPINK. Iyaaaa santai tapi harga gelanngnya nggak santai,'' tulis seorang netizen.
''Kudu puasa berada abad biar bisa beli beginian,'' ungkap netizen lain.
DEWIKU.com/Rima Sekarani
Berita Terkait
-
Gibran Rakabuming Apresiasi Konser Amal dan Film Timur untuk Korban Bencana Sumatera
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Raffi Ahmad Tegaskan Storytelling Jadi Kunci Eratkan Hubungan Orang Tua dan Anak
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
-
Raffi Ahmad dan Thariq Halilintar Juara Umum Padel 'TOSI 2025': Berkat Doa Istri
Terpopuler
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya