Matamata.com - Ahmad Dhani menambah deretan musisi yang pernah mengindap di hotel prodeo. Ahmad Dhani dinyatakan bersalah oleh Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin (28/1/2018).
Ahmad Dhani divonis hukuman 1,5 tahun penjara atas kasus ujaran kebencian yang dilakukan lewat media sosial. Ia menyebut jika siapa pun pendukung penista agama adalah baj*ng*n yang perlu diludahi mukanya.
Sat ini, Ahmad Dhani telah mendekam di Lapas Cipinang Jakarta. Selain Ahmad Dhani, lima musisi di bawah ini pernah mendekam di jeruji besi. Berikut Matamata.com berikan ulasannya.
Baca Juga:
5 Momen Dul Jaelani Gombalin Aaliyah Massaid, Bikin Tersipu Malu
1. Yoyo Padi
Pria bernama lengkap Surendro Prasetyo ini sempat merasakan dinginnya jeruji besi karena tertangkap basah memiliki 0,5 gram sabu. Akibatnya, drumer band Padi sekaligus mantan suami Rossa ini divonis hukuman satu tahun penjara.
Yoyo terbukti melanggar pasal 112 susider 127 UU No. 35 tahun 2009 tentang Narkotika.
Baca Juga:
Resmi Menikah, Miqdad Addausy Curhat Sedih di Media Sosial
Masih dengan kasus yang sama, mantan vokalis Kerispatih ini tertangkap di sebuah kamar kos di kawasan Setiabudi, Jakarta, pada 2 Februari 2010 silam. Sammy Simorangkir terpaksa mendekam di penjara selama satu tahun karena terbukti melanggar pasal 112 dan pasal 127 UU Psikotropika No 35 Tahun 2009 tentang Narkotika.
Dari hasil penangkapan ditemukan sisa sabu-sabu seberat 0.3366 gram dan sebuah alat hisap.
Baca Juga:
5 Pesona Mantan Teman Duet Maia Estianty, Mey Chan Sekarang
3. Fariz RM
Fariz RM juga terjerat kasus narkotika. Pencipta lagu Barcelona ini kedapatan memiliki 1,5 linting ganja seberat 5 gram pada 28 Oktober 2017 silam.
Akibatnya, Fariz RM harus mendekam selama delapan bulan di penjara dan menjalani rehabilitasi di Rumah Sakit Melia, Cibubur, Jakarta.
4. Ariel Noah
Berbeda dengan tiga kasus musisi di atas, Ariel Noah terpaksa mendekam di penjara atas kasus video hubungan pribadi dengan dua artis ternama Indonesia, LM dan CT. Akibatnya, Ariel Noah mendekam di penjara selama tiga tahun enam bulan.
Pemilik nama asli Nazril Ilham ini juga harus membayar denda sebesar Rp 250 juta.
5. Julia Perez
Pedangdut Julia Perez sempat menginap sebentar di hotel prodeo atas kasus perkelahiannya dengan Dewi Perssik. Mereka terlibat perkelahian saat menjalani proses syuting. Jupe dinyatakan bersalah dan dijatuhi tiga bulan penjara.
Berita Terkait
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Hukum Anaknya dari Dicocol Sambal hingga Diguyur Air, Rossa Sakit Mental Imbas Cerai dengan Yoyo?
-
Plan Desta Nikah Lagi Dibocorkan Ariel Noah, Natasha Rizky: Udah Tau Ujungnya Pasti...
-
Nagita Slavina Ngomel Raffi Ahmad Gabung Geng Motor Ariel NOAH: Kamu Mau Jadi Duda?
-
Bergaya Ala Anak 90-an dengan Sahabat, Penampilan Safeea Ahmad Jadi Sorotan
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Fakta Terkuak! Ternyata Gilga Sahid Sempat Tidak Direstui Keluarga Happy Asmara!
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS