Matamata.com - Sosok Nabilla Aprillya sempat menjadi sorotan karena kedekatannya dengan Youtuber Atta Halilintar.
Nama Nabilla Aprillya atau Baebii ini mulai dikenal publik sejak kemunculannya sebagai content creator di live streaming Bigo.
Nabilla Aprillya bahkan sempat beberapa kali tampak menemani Atta Halilintar dalam channel Youtube miliknya.
Dalam videonya, Atta Halilintar juga sempat menyebutkan bahwa dirinya ingin menikahi Nabilla Aprillya.
Memiliki paras cantik bak boneka barbie, tak heran kalau hingga kini Nabilla Aprillya memiliki banyak penggemar.
Meski sudah tak berpacaran dengan Atta Halilintar kabarnya keduanya masih berhubungan baik hingga saat ini.
Di tengah kesibukannya, sosok Nabilla Aprillya ini rupanya juga memiliki hobi traveling.
Nabilla Aprillya bahkan kerap mengunggah foto liburannya lewat akun Instagram.
Seperti apa keseruan Nabilla Aprillya saat liburan?
Yuk, intip 5 potret liburan Nabilla Aprillya yang telah dirangkum di bawah ini.
1. Belum lama ini Nabilla Aprillya pergi bareng sahabat-sahabatnya ke Jepang nih. Nabilla juga terlihat sempat mencoba Onsen atau pemandiann air panas khas Jepang
2. Waduh Nabilla Aprillya nggak kedinginan apa ya lepas jaket di tengah hamparan salju?
3. Nah, kalau ini foto liburan Nabilla Aprillya di Maldives guys, syahdu banget ya
4. Selalu tampil menawan, begini gaya Nabilla Aprillya ketika sedang jalan-jalan di Singapura
5. Bali juga jadi salah satu destinasi wisata yang sering dikunjungi oleh Nabilla Aprillya lho
GuideKu.com/Arendya Nariswari
Berita Terkait
-
Selamat! Atta Halilintar hingga Fenita Arie, Raih Juara 3 Ajang 'TOSI Season 4'
-
Masuk Babak Final TOSI Season 4 SCTV, Raffi Ahmad Siapkan Strategi Khusus
-
Aksi Kocak Atta Halilintar, Laporkan Putrinya Ameena ke Dedi Mulyadi Gara-Gara Tak Mau Mandi
-
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar Jualan Cemilan Gorengan Kocok Harga Belasan Ribu, Tekstur Gak Bikin Sakit Gigi
-
Ancam Culik Wartawan, Bodyguard Atta Halilintar Dilaporkan ke Polisi
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya