Matamata.com - Cinta Kuya, anak sulung presenter Uya Kuya sudah menjelma menjadi remaja yang cantik. Di akun Instagramnya, doi sering sekali memadupadankan busana yang tampak begitu stylish dan kekinian.
Yup, Cinta Kuya kerap mengunggah foto dengan selera fesyen yang oke. Mau intip?
Ini dia 5 gaya fesyen Cinta Kuya yang kece abis.
1. Denim
Cinta Kuya tahu betul kalau denim selalu oke dipakai dalam segala situasi. Biar nggak bosan, yuk intip cara pakai denim ala Cinta Kuya seperti di bawah ini.
2. Rok cantik
Cinta Kuya memiliki gaya khas anak remaja yang colorful dan chic. Dalam foto di bawah ini, dia mengkombinasikan long sleeve dengan sepatu berwarna senada dengan rok cantik.
3. Tas mahal
Cinta Kuya nggak cuma bereksperimen dengan item fesyen biasa. Dia juga pakai tas mahal dari Louis Vuitton jenis Tulum dengan harga ratusan juta rupiah.
4. Colorful
Gaya remaja Cinta Kuya terlihat dari pilihan warna yang ceria seperti foto di bawah ini. Cinta memakai kaus kai oranye yang mencolok sekaligus membuatnya jadi pusat perhatian.
5. Simple black t-shirt
Gaya kasual memang nggak ada matinya, begitu juga dengan gaya yang satu ini. Cinta Kuya memadankan simple black t-shirt merek Gucci dengan denim dan topi merah. Cakep ya?
Mana gaya Cinta Kuya favoritmu?
DewiKu.com/Rima Suliastini
Berita Terkait
-
Uya Kuya dan Sherina Sepakat Damai soal Polemik Kucing
-
Sudah Dinonaktifkan! Publik Desak Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Mundur dari DPR
-
Cinta Kuya Sering Jadi Korban Bully, Astrid Kuya Bongkar Luka Lama Putrinya: Ternyata Sudah Pendam Sejak Kecil
-
Nino Kuya Dispill Sang Ibu Sudah Punya Pacar, Penampilannya Digunjing
-
Sebut Anaknya Norak Beli Dompet Murah, Uya Kuya Auto Diceramahi: Harusnya Beruntung Punya Anak Kayak Cinta!
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya