Matamata.com - Andrew White dan Nana Mirdad memang kerap dijuluki relationship goals. Bagaimana tidak, keduanya sudah 13 tahun menikah tapi tetap harmonis dan jauh dari kabar miring.
Yup, kemesraan antara Andrew White dan Nana Mirdad memang kerap membuat netizen iri. Diketahui pasangan selebriti ini resmi menjadi pasangan suami istri pada Mei 2006.
Dari pernikahan tersebut mereka dikaruniai dua orang anak, Jason Deandra White dan Sarah Deana White. Keluarga mereka tampak penuh kehangatan dan kebahagiaan. Pasangan seleb ini sering sekali membagikan momen bersama keluarga kecilnya.
Keluarga ini sering sekali dianggap family goals oleh netizen. Salah satu yang makin bikin kagum adalah pasangan ini juga kerap melontarkan kata-kata romantis di setiap unggahan Instagramnya.
Seperti yang dilakukan oleh Andrew White baru-baru ini, ia mengunggah foto kebersamaan dengan sang istri. Bukan tanpa alasan, Andre mengunggah beberapa foto itu dalam rangka merayakan ulang tahun pernikahan yang ke-13 tahun.
Hari ulang tahun pernikahan mereka juga bertepatan dengan Hari Ibu Internasional. Bahkan dalam keterangan foto tersebut, Andrew bukan hanya menguncapkan ulang tahun pernikahan, lho.
Ia juga mengucapkan selamat Hari Ibu kepada sang istri. Melalui tulisan tersebut, Andrew mengutarakan rasa syukurnya karena memiliki istri seperti Nana Mirdad.
''Celebrating this amazing woman!! Happy mothers day to this damn sexy mum and more importantly happy wedding anniversary!! I’ve been annoying you for 13 years and you’re still by my side,'' caption Instagram romantis yang ditulis Andrew.
''I’m the luckiest guy in the world to have you! Even after 13 years of marriage it still feels like the 1st!! Love you gorgeous!!!'' tutup Andrew.
Unggahan romantis tersebut tentu membuat netizen memberikan beragam reaksi. Kebanyakan mereka mengirimkan doa terbaik untuk pasangan ini dan mengaku juga kalau jadi baper banget!
''Semoga pernikahan mereka langgeng sampai maut memisahkan,'' doa salah satu netizen.
''Nangis daaahhh sepengen itu kek kalian,'' curhat netizen lainnya.
''Duh jangan sweet amat dong, baper akutuh,'' kata salah satu netizen.
''Bahagia selalu ya kalian sampai mau memisahkan. Family goals!!'' ungkapan netizen lainnya.
DewiKu.com/Kintan Sekarwangi
Berita Terkait
-
Nana Mirdad Ungkap Kekhawatiran Usai Pakai Paylater: Merasa Diteror dan Kaget Data Kredit Terdampak BI Checking
-
Rayakan 17 Tahun Pernikahan, Ucapan Irfan Hakim ke Istri Bikin Baper
-
Romantisnya Anjasmara dan Dian Nitami Rayakan 25 Tahun Anniversary, Bikin Baper!
-
Hadiah Terakhir Ruben Onsu untuk Sarwendah di Hari Ulang Tahun Pernikahan: Unik dan Diluar Dugaan
-
Tampannya Jason White saat Wisuda SMA, Nana Mirdad Sampai Tahan Tangis
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya