Matamata.com - Keponakan Dewi Perssik, Rosa Meldianti tampaknya banyak menuai komentar pedas atas apapun yang ia lakukan maupun penampilannya.
Salah satunya saat ia mengunggah foto selfie pada hari Rabu (15/5) di akun Instagram miliknya, @rosameldianti.
Ia terlihat selfie dengan pose candid menghadap samping. Tampak saat itu Rosa Meldianti mengenakan riasan wajah natural dengan lipstik nuansa mauve. Ia pun terlihat mengenakan busana warna cokelat.
Hal yang cukup mencuri perhatian kali ini adalah warna berbeda dari kulit wajah dan kulit lehernya.
Entah karena editan, efek sinar matahari atau memang benar berwarna seperti itu, penampakan leher Rosa Meldianti dicibir oleh netizen.
@rinaabdinegara : "Lehernyaa item bangett mell"
@intandewiiiiiiii_ : "Kesalon jgn cuma potong rambut mel. Luluran dong biar leher sama muka satu warna"
@hanaa_rika : "lehernya banyak dakinya"
@fiaa_aja_ : "Lehernya ada stretchmark nya..."
@ramdhanibrow : "salfok ama tumpukan daki di leher"
@beyalghifary : "Napa muka di foto beda-beda...warna muka sama warna leher beda...mohon pencerahan????"
Waduh, lehernya Rosa Meldianti kenapa tuh kira-kira?
Berita Terkait
-
Dewi Perssik Mau Cari Pria Saleh
-
Wow! Dapat Gaun Seksi Seharga Rp100 Juta dan Lipstik Merah Maroon, Dewi Perssik Sumringah
-
Wow! Dewi Perssik Tampil Seksi dengan Busana Karya Desainer Ririn Rinura, Ini Dia Pose-posenya
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
-
Bahagianya Angga Wijaya, Eks Suami Dewi Perssik, Gelar 7 Bulanan Istri
Terpopuler
-
Adly Fairuz Dilaporkan Pidana ke Polres Jaktim dan Besok Hadapi Sidang Perdata di PN Jaksel
-
Menlu RI: Evakuasi WNI di Iran Belum Diputuskan, Situasi Terus Dipantau
-
Sebut Pilkada Langsung Berbiaya Mahal, Yusril Usul Kepala Daerah Dipilih DPRD?
-
John Herdman Dorong Rizky Ridho Segera 'Naik Level' ke Luar Negeri
-
Menhaj Tegaskan Petugas Haji Dilarang 'Layani Atasan', Fokus Mutlak pada Jemaah
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan