Matamata.com - Sebagai artis muda yang melejit, tentu saja Angga Yunanda kerap menjadi sorotan. Begitu pula dengan lingkungan di sekitar, termasuk kedekatan dengan sang kakak, Dinda Yunarmi.
Angga Yunanda sering banget nih posting foto bareng kakaknya. Emang kayak apa sih potret kedekatan keduanya?
Daripada penasaran, langsung simak 5 potret kedekatan Angga Yunanda dengan sang kakak yuk.
Berikut rangkumannya oleh Matamata.com :
1. Liburan
Nih potret kakak adik saat sedang liburan. Kalau senyum gini keduanya mirip ya?
2. Masih kecil
Potret kecil Angga Yunanda dengan Dinda Yunarmi nih. Mirip nggak saat kecil?
3. Ke Pantai
Kalau yang satu ini potret Angga Yunanda dan Dinda Yunarmi bareng kedua orangtuanya, duh adem banget ya liatnya?
4. Selfie
Tampak ganteng dengan peci, Angga Yunanda selfie dengan sang kakak nih.
5. Kondangan
Nggak bawa pacar, Angga Yunanda lebih milih kakaknya untuk temani ke kondangan Baim Wong dan Paula Verhoeven nih!
Kompak abis nih kakak adik yang satu ini..
Berita Terkait
-
Perjalanan Inspiratif Shenina Cinnamon: Dari Bangku SMK Jurusan Film Menuju Gemerlap Layar Lebar
-
Dapat Bunga dari Pernikahan Shenina dan Angga Yunanda, Prilly Latuconsina Dikabarkan akan Menyusul
-
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Pemotretan di Korea Selatan untuk Majalah Ternama, Berasa Preweding: Aku Kira V BTS
-
Penyebab Renggangnya Hubungan Ruben Onsu dan Jordi Onsu, Ternyata Bukan Karena Betrand Peto
-
Diduga Bilang Jijik ke Betrand Peto, Jordi Onsu Sebut Itu Hanya Candaan: Saya dan Ponakan Baik-baik Kok
Terpopuler
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Resmi Gabung Persija, Shayne Pattynama Jadi Pemain 'Multifungsi' Macan Kemayoran
-
Kemitraan Strategis dan Diplomasi Gaza: Saat Macron Jamu Prabowo di Istana lyse
-
Semangat Tanpa Batas: Di Usia 61 Tahun, Tatok Hardiyanto Kembali Sumbang Medali untuk Indonesia
-
Wamentrans Dorong Produk Transmigrasi Mesuji Tembus Pasar Global dan Ritel Modern
Terkini
-
6 Cara Biar Urusan Pengajuan Pinjaman Cepat Beres, Siapkan Ini Sebelum Chat CS!
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru