Matamata.com - Meski menakutkan, nyatanya film horor adalah satu genre yang paling banyak diminati orang.
Banyak hal yang tentu membuat film horor menjadi film favorit masyarakat luas seperti adegan menegangkan hingga alunan musiknya.
Saking seremnya, terkadang selesai menonton juga kan selalu terbayang-bayang film tersebut. Bahkan, sampai bikin nggak bisa bikin tidur para penontonnya.
Baca Juga:
Sering Main Horor, 5 Film Horor yang Sukses Dibintangi Shandy Aulia
Berikut MataMata.com himpun, 5 rekomendasi film horor yang dirilis di bulan Juli 2019.
1. Ikut Aku ke Neraka
Baca Juga:
6 Film Horor Folklore yang Bisa Kamu Nikmati, Jangan Nonton Sendirian!
Film yang direncanakan akan tayang 11 Juli 2019 ini, menceritakan tentang seorang perempuan bernama Lita yang baru saja menikah. Sayangnya, kebahagiaan pasangan ini tak berlangsung lama, pasalnya Lita sering mendapatkan teror oleh mahluk tak kasat mata yang berwujud wanita menyeramkan.
2. Pintu Merah
Baca Juga:
Bikin Merinding, 5 Film Horor Religi yang Bisa Kamu Nikmati
Film yang dibintangi Aura Kasih ini bercerita tentang petualangan wartawan muda bernama Aya. Hal ini bermula ketika Aya menulis artikel tentang kasus pembunuhan.
Sayangnya, keingintahuan Aya ini berujung ke hal-hal yang sangat menakutkan. Buat kamu yang makin penasaran, film ini rencananya akan tayang pada 18 Juli 2019.
3. The Boy 2
Kalau film satu ini berawal dari sebuah keluarga yang pindah rumah di dekat perkebunan. Suatu ketika sang anak menemukan boneka porselen dan ia bawa ke rumah.
Namun, siapa sangka boneka ini dapat berubah seperti manusia yang bernyawa. Eits, sabar dulu ya film ini direncanakan akan tayang pada 26 Juli 2019.
4. Kutuk
Buat kamu yang pernah menonton film The Nun, ini rekomendasi film serupa tapi tak sama. Film yang dibintangi oleh Shandy Aulia ini bercerita tentang seorang perawat bernama Maya yang mengalami hal-hal ganjil di rumah sakit.
5. Crawl
Dibintangi oleh Kaya Scodelario dan Barry Pepper, film yang disutradari Alexandra Aja ini rencananya akan tayang 12 Juli 2019 lho.
Film ini dimulai ketika badai dahsyat menghancurkan kota Florida. Pada saat itu, Haley Keller mencoba untuk menemukan ayahnya di bawah tanah. Sayangnya, ia menyadari jika ada sesuatu yang jahat yang tinggal di kota.
Itulah, 5 rekomendasi film horor yang tayang Juli 2019. Jangan sampai kelewatan ya!
Berita Terkait
-
Serem! Rekomendasi Film Horor Thailand Ini Bikin Jirayut Ga bisa Tidur
-
Chit Chat Bersama Cast Film MARNI: The Story of Wewe Gombel
-
Masayu Anastasia Pangling Dengan Dirinya Sendiri di Film Paku Tanah Jawa: Masa Sih Ini Gue?
-
Bintangi Film 'Narik Sukmo' bersama Aliando Syarief, Febby Rastanty: Emosinya Naik-Turun
-
Syuting Film Horor 'Kolong Mayit' Leony Trio Kwek-Kwek Jatuh Sakit: Dirawat di RS Selama Seminggu
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY di 3 Kota Sukses Digelar, Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Kampung Berseri Astra Keputih Hijaukan Lingkungan Surabaya
-
Pelestarian Sendang Tirto Wiguno, Mengangkat Potensi Wironanggan Lewat Program Kampung Berseri Astra
-
Program Beasiswa Kampung Berseri Astra, Harapan Baru bagi Anak-anak di Palembang
-
Peran Exchange Kripto di Indonesia: Apakah Aman dan Legal untuk Berdagang Bitcoin?