Matamata.com - Indonesia memiliki banyak selebriti chef berparas ganteng. Ya, tak hanya jago masak, deretan mereka ini juga memiliki paras yang rupawan.
Lantas siapa saja ya selebriti chef ganteng dari Indonesia?
Dihimpun dari berbagai sumber, berikut empat selebriti chef ganteng Indonesia!
1. Chef Juna
Chef Juna menjadi salah satu selebriti chef ganteng di Indonesia. Pemilik nama lengkap Juna Rorimpandey ini meroket saat jadi juri acara Master Chef Indonesia.
2. Chef Arnold
Selanjutnya ada rekan Chef Juna, yakni Chef Arnold. Berwajah rupawan bak oppa Korea, tak sedikit penonton dan netizen yang mengidolakan sosok Chef Arnold ini.
3. Chef Nicky Tirta
Artis peran Nicky Tirta kini menjadi chef, mengungkapkan passion memasaknya sudah dia miliki sejak SMP. Bahkan kini di keluarganya, dialah yang diandalkan dalam hal memasak. Berbekal studi memasaknya di Australia, kini memasak bisa menjadi sumber pendapatan untuk Nicky Tirta.
4. Chef Gerry
Kemudian ada Chef Gerry. Chef Gerry Girianza kerap berbagi ilmu memasak. Seperti saat ditemui Suara.com dalam acara kecap ABC beberapa waktu lalu, Chef Gerry berbagi ilmu memasak soun kepada tiga pelajar SMA laki-laki. Menurutnya, kini laki-laki juga harus bisa masak, jadi tidak tergantung dengan perempuan. (Dany Garjito)
Berita Terkait
-
Ayu Ting Ting Digombali Nicky Tirta, Adabnya Jadi Omongan: Takut Dipantau Ya
-
Codeblu Gegar Otak Saat Latihan Tinju Demi Kalahkan Chef Arnold: Gua Berdarah-darah
-
Chef Arnold Tanggapi Cekcok Chef Juna dengan Sopir Truk: Dia ke Dukun Handal
-
Ribut dengan Sopir Truk di Tol Gegara Dipepet, Chef Juna Ngamuk: Lo Ngehe!
-
Tak Sudi Dipepet hingga Ngamuk di Tol, Chef Juna Damprat Sopir Truk: Lo Ngehe!
Terpopuler
-
Bupati Sudewo Ditangkap KPK! Penyanyi Lia Ladysta '3 Srigala', Bereaksi Keras
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Resmi Gabung Persija, Shayne Pattynama Jadi Pemain 'Multifungsi' Macan Kemayoran
-
Kemitraan Strategis dan Diplomasi Gaza: Saat Macron Jamu Prabowo di Istana lyse
-
Semangat Tanpa Batas: Di Usia 61 Tahun, Tatok Hardiyanto Kembali Sumbang Medali untuk Indonesia
Terkini
-
6 Cara Biar Urusan Pengajuan Pinjaman Cepat Beres, Siapkan Ini Sebelum Chat CS!
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru