Matamata.com - Lagu Adu Rayu memang sukses di pasaran dan penikmat musik tanah air.
Bukan tanpa sebab, lagu yang romantis bak mengajak adu rayu seorang wanita ini punya lirik yang kuat.
Tiga musisi tanah air yang menyanyikannya pun bukan kaleng-kaleng, ialah Yovie Widianto, Glenn Fredly dan Tulus.
Baca Juga:
Makin Spektakuler! Tulus Bakal Meriahkan Mocosik Festival 2019
Jadi penyanyi termuda, Tulus pun ketagihan berkolaborasi dengan senior-seniornya di dunia musik ini.
Ia pun sempat menyatakan ingin kembali berkolaborasi dengan musisi tanah air lainnya di karya selanjutnya.
"Pingin (berkolaborasi), karena saya ketagihan berkolaborasi setelah kemaren Adu Rayu sama mas Yovie dan Glenn jadi banyak belajar," ujar Tulus saat ditemui di konser Tur Sewindu Yogyakarta (26/9).
Baca Juga:
Tulus Jadi Pamungkas Prambanan Jazz 2019 yang Penuh Kesan
Ia pun menginginkan kolaborasi bareng musisi lain di karya yang direncanakan mulai pada bulan Desember 2019.
"Mudah-mudahan nanti di kesempatan berikutnya ada kesempatan kolaborasi dengan musisi-musisi lain," ujar Tulus.
Namun, ia masih belum tau ingin berkolaborasi dengan siapa.
Baca Juga:
Gokil, Tiket Konser Monokrom Tulus Terjual Habis dalam Waktu 3 Jam
"Cuman belum tau siapa, (artis yang akan berkolaborasi)" jawabnya.
Berita Terkait
-
Wow! Raisa Bakal Duet dengan Raja Dangdut Rhoma Irama: Lihat Kejutannya Seperti Apa?
-
Bucin ke Tissa Biani, Dul Jaelani Sesumbar Ada Seribu Wanita yang Ingin Dekat Dengannya
-
Perjuangkan Kesejahteraan Musisi, Yovie Widianto Resmi Jadi Ketua FESMI
-
Beredar Video Tiara Andini dan Arsy Widianto Menikah
-
Mimpi Bertemu Suami Tercinta Glenn Fredly, Mutia Ayu : Serasa bertemu pacar!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman