Matamata.com - Nama penyanyi pendatang baru Gabe Wely kini tengah hangat diperbincangkan. Ini lantaran penampilan kecenya yang mirip abis dengan YouTuber Atta Halilintar.
Dulunya, sosok Gabe Wely sempat mencuri perhatian saat mengikuti ajang kompetisi bernyanyi, Indonesian Idol. Meski tak lolos audisi, kini Gabe justru makin sukses dan baru saja merilis lagu baru.
Penasaran kan semirip apa Gabe Wely dan Atta Halilintar?
Berikut MataMata.com rangkum, 5 pesona Gabe Wely yang telah dilansir dari berbagai sumber pada Jumat (8/11).
Cekidot!
1. Bak pinang dibelah dua
Kompak mengenakan head band dan kacamata, Gabe Wely dan Atta Halilintar mirip abis kan?
2. Ikuti ajang menyanyi
Suka narsis dan gemar membuat pantun saat audisi, sosok Gabe Wely sempat menjadi pusat perhatian saat mengikuti audisi.
3. Bersama Ria Ricis
Bukan hanya Atta Halilintar, Gabe Wely juga dekat nih dengan YouTuber Ria Ricis.
4. Model jaket mirip
Tak tanggung-tanggung, Gabe Wely juga memiliki produk jaket yang kembar dengan Atta Halilintar lho.
5. Pintar berbisnis
Inspiratif! Gabe Wely bukan hanya bersuara merdu tetapi juga pandai berwirausaha nih.
Berita Terkait
-
Selamat! Atta Halilintar hingga Fenita Arie, Raih Juara 3 Ajang 'TOSI Season 4'
-
Masuk Babak Final TOSI Season 4 SCTV, Raffi Ahmad Siapkan Strategi Khusus
-
Aksi Kocak Atta Halilintar, Laporkan Putrinya Ameena ke Dedi Mulyadi Gara-Gara Tak Mau Mandi
-
Salma Salsabil Mendadak Batal Tampil di Prambanan Jazz 2025, Netizen Berspekulasi Dirinya Tengah Hamil
-
Audisi Indonesian Idol Season XIII Peserta Membludak, Maia Estianty: Di Musim Ini Banyak Cowok yang Bagus
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya