Matamata.com - Kebahagiaan tengah menyelimuti mantan CEO NET TV, Wishnutama. Ini lantaran, sang istri baru saja melahirkan anak cantiknya pada Jumat (15/11).
Bayi perempuan tersebut diketahui memiliki nama yang indah yakni Salima Putri Tama. Seperti dilansir dari akun @salimaputritama, baby cantik itu terlihat sangat anteng saat dipeluk ibunya.
Namun, ada salah seorang netizen yang mengaku gemas dengan bentuk bibir anak keempat Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif itu.
Baca Juga:
Berjenis Kelamin Perempuan, Ini Nama Anak Wishnutama - Gista Putri
"Bibirnya @salimaputritama lucu banget," kata salah seorang netizen.
Biar kamu nggak penasaran, langsung saja yuk kepoin 4 potret terbaru Salima Putri Tama.
Cekidot!
Baca Juga:
Lahir Bareng Cucu Ketiga Jokowi, Paras Cantik Putri Wishnutama Jadi Sorotan
1. Cute overload
Tidur dipelukan sang bunda, Salima Putri Tama menggemaskan banget deh!
2. Kebahagiaan Sakina Tama
Baca Juga:
Resmi Jadi Menteri Pariwisata, 5 Momen Haru Wishnutama Pamit dari Net TV
Wah, ini dia keceriaan Sakina Tama saat kunjungi adik barunya.
3. Sambutan hangat keempat kakaknya
Bukan hanya Sakina, keempat anak Wishnutama dari dua pernikahan sebelumnya juga kompak datang menjenguk adik dan ibu tirinya nih.
4. Support Wina Natalia
Ada juga Wina Natalia, mantan istri Wishnutama. Kekompakan mereka bikin envy kan?
Berita Terkait
-
Habis Kondangan dari Nikahan Kaesang - Erina, Penampilan Nyeker Istri Wishnutama Bikin Salfok
-
Rayakan Ulang Tahun Istri Tercinta, Wishnutama Tulis Pesan Romantis
-
Potret Muda Wishnutama saat Pendidikan Militer di Amerika Serikat
-
Wishnutama Ditunjuk Lagi Jadi Komisaris Tokopedia: I'm Back!
-
Viral Foto Jadul Wishnutama Ngeband Bikin Salfok: Kirain Ariel NOAH
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman