Matamata.com - Mumuk Gomez membagikan potret dirinya yang disertai chat dari ibunya. Chat sang ibu ternyata berupa protes karena aktris dan komedian satu ini pakai celana pendek.
Mumuk berdalih kalau dirinya menggunakan celana pendek karena sedang liburan di luar negeri. Sementara itu saat di Indonesia dia tak pernah pakai celana pendek.
Namun sang ibu ternyata tetap saja tak suka. Hingga akhirnya membuat Mumuk Gomez mengalah dan menggantinya.
Baca Juga:
Ini Alasan Mumuk Gomez Tertutup Soal Pacar
Akhirnya saat mengunggah foto dirinya pakai celana pendek, ia mengedit foto tersebut dengan menutupinya pakai gambar celana panjang.
"Aku sayang ibu," tulis perempuan bernama lengkap Nurul Mukharomah itu.
Sontak editan foto Mumuk Gomez itu membuat netizen ngakak. Bahkan beberapa rekan selebritinya juga ikutan komentar.
Baca Juga:
Tak Pernah Pamer, Ternyata Mumuk Gomez Punya Pacar Ganteng
"KZL," komentar Ayudia Bing Slamet.
"Astaga diedit dong hahaha ada aje lu ye kak," tulis Nabilah Ayu.
Sementara itu Fanny Ghassani hanya meninggalkan emoji tertawa terbahak-bahak.
Ada-ada aja nih Mumuk Gomez.
Berita Terkait
-
Gandeng Desainer Kara Brides, Vicky Prasetyo Mau Nikah Lagi
-
Sule Menangis karena Merasa Kesepian setelah Anaknya Semakin Besar, Akui Kena Karma kepada Raffi Ahmad
-
Tukul Arwana Sudah Bisa Jalan-jalan ke Mal bersama Anak, Begini Kisahnya
-
Bikin Sombong! Sule Jual Semua Mobil Mewahnya
-
Terlilit Utang di Rentenir, Begini Penampakan Rumah Mewah Mendiang Gogon yang akan Dijual Pihak Keluarga
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Kampung Berseri Astra Keputih Hijaukan Lingkungan Surabaya
-
Pelestarian Sendang Tirto Wiguno, Mengangkat Potensi Wironanggan Lewat Program Kampung Berseri Astra
-
Program Beasiswa Kampung Berseri Astra, Harapan Baru bagi Anak-anak di Palembang
-
Peran Exchange Kripto di Indonesia: Apakah Aman dan Legal untuk Berdagang Bitcoin?
-
Harapan Warga Gang Durian: Dukungan Astra dalam Budidaya Ikan Nila Berkelanjutan